Kuningan Gudangnya Wanita Cantik, Tersebar di 6 Kecamatan, Termasuk Kampung Halaman Maudy Koeanaedi
Kabupaten Kuningan dikenal dengan penghasil wanita cantik berdarah Sunda. -Maudy Koesnaedi/Ig-radarkuningan.com
RADARKUNINGAN.COM - Siapa yang tak kenal Maudy Koesnaedi, artis berparas cantik pemeran Zaenab dalam sinetron “Si Doel Anak Sekolahan”?
Bukan hanya model yang lahir di lereng Gunung Ciremai pada 8 April 1975 ini saja yang berparas cantik. Di kampung halalamanya di Kuningan, ternyata menjadi gudangnya wanita cantik.
Kabupaten Kuningan salah satu penyumbang terbesar wanita cantik di Jawa Barat. Beberapa kecamtan yang berada di daerah berjuluk Kota Kuda ini dihuni oleh banyak wanita cantik.
Setidaknya ada 6 kecamatan yang terkenal dengan peyeumnya ini, memiliki banyak wanita berparas geulis.
Apalagi di kecamatan-kecamatan tersebut, jumlah penduduk berjenis kelamin perempuan lebih banyak dibandingkan dengan laki-laki.
Yang lebih menarik lagi, komposisi penduduk perempuan berdarah Sunda tersebut, memiliki perbedaan yang mencolok antara kecamatan yang satu dengan lainnya.
Maklum daerah ini berada di wilayah yang berbatasan dengan daerah yang berbeda kultur. Kuningan ini berbatasan langsung dengan Kabupaten Cirebon, Majalengka dan Ciamis di Jawa Barat.
Juga berbatasan langsung dengan 2 kabupaten yang ada di Jawa Tengah. Yakni dengan Kabupaten Brebes dan Cilacap.
BACA JUGA:Bisa Bikin Kucing Marah, Inilah 7 Hal yang Tidak Disukai Kucing, No. 3 Masih Sering Dilakukan
Karena itu, dengan 32 wilayah kecamatan, Kabupaten Kuningan menawarkan beragam dinamika sosial. Termasuk berpengaruh terhadap paras para penduduk wanitanya.
Sebenarnya bukan hanya 6 kecamatan di kabupaten yang memiliki banyak sumber mata air ini, memiliki banyak wanita cantik. Tapi di 6 kecamatan ini rata-rata para kaum hawanya memiliki paras yang menawan.
Kecamatan mana saja yang menjadi gudang wanita cantik di daerah yang pernah bernama Kejene ini? Inilah ke-6 kecamatan tersebut:
1. Kecamatan Kuningan
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: