Healing Nuansa Baru! Ini Dia 5 Rekomendasi Wisata Danau di Kuningan, Nomor 4 Masih Belum Banyak yang Tau!

Healing Nuansa Baru! Ini Dia 5 Rekomendasi Wisata Danau di Kuningan, Nomor 4 Masih Belum Banyak yang Tau!

Destinasi wisata danau di Kabupaten Kuningan. -Ruslan NCC-radarkuningan.com

Menyediakan suasana ari telaga yang jernih dengan dikelilingi hutan yang rindang, menjadikan Telaga Biru Cicarem sangat tenang dan tentram. 

Berlokasi di Desa Kaduela, Kec. Pasawahan, Kabupaten Kuningan, Jawa Barat, objek wisata Telaga Biru Cicarem bisa menjadi spot foto yang instagramable.

BACA JUGA:5 Zodiak yang Paling Intuitif, Apa Saja?

Dengan membayar harga tiket masuk Rp15.000, Anda sudah dapat menikmati keindahan dan kenyamanan suasana di Telaga Biru Cicarem.

Anda juga dapat menyewa jasa fotografer dengan jasa Rp8.000 per 3 file foto yang bisa langsung dikirimkan via Whats App. 

3. Telaga Nilam

Berlokasi di Desa Kaduela, Kec. Pasawahan, Kabupaten Kuningan, Jawa Barat, Telaga Nilam bisa menjadi opsi yang pas untuk Anda kunjungi jika sedang berkunjung ke Kuningan.

Telaga Nilam menjadi rekomendasi wisata danau yang cocok untuk dinikmati bareng keluarga karena fasilitas yang ditawarkan cukup aman untuk anak-anak seperti ban dan pelampung.

BACA JUGA:Bermanfaat Bagi Kesehatan dan Menjaga Lingkungan, Inilah 5 Manfaat Sirih Gading yang Jarang Disadari!

Dengan membayar tiket masuk Rp20.000 untuk dewasa dan Rp10.000 untuk anak-anak, Anda dan keluarga sudah dapat menikmati nyamannya suasana di Telaga Nilam.

Anda juga tidak perlu berdesak-desakan dengan pengunjung lain karena Telaga Nilam bisa dikatakan cukup sepi, sehingga Anda dapat menikmati waktu waktu bersantai di sini.

4. Telaga Remis

Berlokasi di Desa Kaduela, Kec. Pasawahan, Kabupaten Kuningan, Jawa Barat, menjadikan Telaga Remis memiliki lokasi yang berdekatan dengan Telaga Nilam.

Anda dapat menjadikan Telaga Remis sebagai opsi objek wisata air selain Telaga Nilam jika Anda masih berada di sekitar Desa Kudela, Kec. Pasawahan.

BACA JUGA:Persiapan Menyambut Ramadhan 2024, Dua Hal Ini yang Jadi Pesan Buya Yahya

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: