5 Alasan Kucing suka Mengigit Pemiliknya, Ternyata Beda Kondisi Beda Maknanya Lho!

5 Alasan Kucing suka Mengigit Pemiliknya, Ternyata Beda Kondisi Beda Maknanya Lho!

5 Alasan Kucing Suka Menggigit Pemiliknya -Grid kids - Grid id-Radarkuningan.com

BACA JUGA: Apakah Ular Kawat Boleh Dibunuh? Mulai 4 Cara Membasmi Ular Kawat di Dalam Rumah, Auto Kabur!

Saat kucing tumbuh gigi baru, maka kondisi gusinya mungkin meradang dan nyeri yang menyebabkan kucing lebih sensitif terhadap sentuhan.

Kucing juga merasa tidak nyaman dan mengekspresikan perasaannya dengan cara menggigit pemiliknya terutama saat diganggu atau diajak berbicara.

Itulah beberapa alasan mengapa kucing suka menggigit tangan ataupun kaki pemiliknya. Kamu perlu mengenali dan memahami arti dibalik gigitan kucing yang memiliki banyak makna.***

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: