Buat Tidur Jauh Lebih Nyenyak di Malam Hari, Yuk Simak 6 Jenis Tanaman Penghasil Oksigen di Malam Hari

Buat Tidur Jauh Lebih Nyenyak di Malam Hari, Yuk Simak 6 Jenis Tanaman Penghasil Oksigen di Malam Hari

tanaman hias penghasil oksigen di malam hari-pinterest-radarkuningan.com

RADARKUNINGAN.COM- Bagi kebanyakan orang  menanam tanaman hias di sekitar ruangan atau di halaman rumah tentunya memiliki tujuan untuk mempercantik.

Ternyata fungsi tanaman hias sebenarnya bukan hanya mempercantik atau memperindah dekorasi ruangan atau rumah saja lho.

Beberapa tanaman hias bahkan bisa menghasilkan oksigen alami baik di pagi hari ataupun malam hari.

Dengan menanam tanaman penghasil oksigen di malam hari membuat kualitas tidur menjadi makin terjamin dan nyenyak.

BACA JUGA:Rugi Dong Kalo Ga Punya, Yuk Simak 6 Tanaman Penghasil Oksigen di Dalam Ruangan, Apa Saja?

BACA JUGA:Buat Sirkulasi Udara Jauh Lebih Baik, Yuk Simak 5 Jenis Tanaman Indoor Penghasil Oksigen di Dalam Ruangan

Apa saja jenis tanaman penghasil oksigen di malam hari?

Berikut 6 Jenis Tanaman Penghasil Oksigen di Malam Hari

1.Kuping Gajah

Pasti anda sudah tidak asing lagi dengan tanaman yang satu ini, karena kuping gajah banyak dijumpai di pekarangan rumah.

Ciri kuat yang terlihat pada mahkota gajah adalah daunnya yang lebar dan besar, berbentuk seperti kuping gajah.

Tanaman ini cocok ditanam di pekarangan rumah anda karena mempunyai fungsi yang baik dalam menyaring udara secara alami dan menghasilkan oksigen dengan cukup baik.

2.Pohon Uang (Pilea peperomioides)

Pohon Uang mempunyai kemampuan menjernihkan udara secara efektif, dapat menghilangkan bahan kimia dan polutan udara lainnya dengan mudah.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: