Mengenal 5 Ras Kucing Dengan Umur Terpanjang, Tertarik Untuk Memeliharanya?

Mengenal 5 Ras Kucing Dengan Umur Terpanjang, Tertarik Untuk Memeliharanya?

ras kucing dengan umur terpanjang-pinterest-radarkuningan.com

RADARKUNINGAN.COM- Kucing adalah salah satu hewan peliharaan yang memiliki jenis atau ras yang tersebar di seluruh dunia.

Ada ras kucing yang memiliki bulu tipis atau tebal dan ada juga ras kucing yang memiliki bentuk ciri yang unik berbeda daripada ras kucing pada umumnya.

Tetapi tahukah anda ternyata ada ras kucing dengan umur terpanjang yang mungkin jarang banyak orang ketahui.

Apa saja ras kucing dengan umur terpanjang ini?

BACA JUGA:Ini Dia 5 Ciri-Ciri Kucing Sudah Lanjut Usia, Apakah Kucingmu Termasuk?

BACA JUGA:Kucing Peliharaan Anda Sering Sakit? Bisa Jadi Itu Adalah Tanda Kucing Sudah Tua Lho! Berikut Ciri-Cirinya

Berikut 5 Ras Kucing Dengan Umur Terpanjang

1.Kucing Savannah

Ras kucing ini mempunyai umur panjang yaitu 12 hingga 20 tahun. Beberapa ras kucing domestik dan Afrika termasuk ras kucing yang berumur paling panjang.

Meski belum sepenuhnya dijinakkan, kucing padang rumput ramah terhadap manusia. Kucing Savannah bersifat temperamental, aktif, dan berani.

2.Kucing Burma

Memiliki umur 12 hingga 20 tahun Kucing Burma merupakan ras kucing hasil persilangan antara kucing Burma kecil berwarna coklat dan kucing Siam.

Kucing lucu ini umumnya dikenal sebagai ras yang sehat, namun rentan terhadap kelainan bentuk tengkorak dan glaukoma.

BACA JUGA:Mengenaskan! 5 Ras Kucing dengan Umur Pendek yang Bikin Mikir Dua Kali Sebelum Memeliharanya

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: