ALHAMDULILLAH, Jalan Cipasung-Subang Sudah Dibuka Lagi, Sekda Dian Pastikan Penanganan Longsor Sampai Tuntas

ALHAMDULILLAH, Jalan Cipasung-Subang Sudah Dibuka Lagi, Sekda Dian Pastikan Penanganan Longsor Sampai Tuntas

Sekda Kuningan, H Dian Rachmat Yanuar kembali meninjau ruas jalan Cipasung-Subang yang sebeulmnya tertutup longsor di beberapa titik, Minggu 14 April 2024.--

Namun BPBD memastikan, tidak ada korban jiwa dalam musibah tanah longsor ini. 

BACA JUGA:Inilah 5 Arti Mitos Terhadap Kucing Menjadi Fakta yang Diungkapkan, Apakah Benar Susu Sapi Baik untuk Kucing?

Instansi tersebut mencatat, sda delapan desa yang mengalami kejadian tanah longsor. Yakni Desa Cimenga Kecamatan Darma, Desa Padahurip dan Cantilan Kecamatan Selajambe, dan Desa Margabakti, Kecamatan Kadugede. 

"Kemudian Desa Bunigeulis, serta Desa Pakapasan Girang, Kecamatan Hantara. Lalu yang terbaru, longsor juga terjadi di Kelurahan Awirarangan dan juga di Kelurahan Kuningan kendati skalanya tidak terlalu besar," terang Kepala Pelaksana BPBD Kuningan, Indra Bayu Permana.

BACA JUGA:5 Tanaman Pemicu Ular Masuk Rumah, Jangan Sampai Ditanam Di halaman Rumah!

ibe, panggilan akrabnya memaparkan, longsor yang terjadi di Desa Cimenga akibat hujan deras yang mengguyur wilayah tersebut pada Kamis malam 11 April 2024. Dampaknya, tebing yang longsor menutupi badan jalan Cipasung-Selajambe.

"Bencana tanah longsor di beberapa titik jalan penghubung Kecamatan Cipasung-Subang membuat mobilisasi warga dari dan menuju Kuningan terkendala. Ini lantaran akses jalan tertutup material longsoran tanah, sehingga kendaraan tidak bisa melintas," kata Ibe.  (Agus)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: