Berikut 7 Cara Mengobati Kucing Flu Tanpa ke Dokter Hewan, Bisa Dilakukan Sendiri di Rumah

Berikut 7 Cara Mengobati Kucing Flu Tanpa ke Dokter Hewan, Bisa Dilakukan Sendiri di Rumah

Berikut 7 Cara Mengobati Kucing Flu Tanpa ke Dokter Hewan, Bisa Dilakukan Sendiri di Rumah-ist/Perth Vet Care-radarkuningan.com

RADARKUNINGAN.COM – Sama seperti manusia, kucing juga mengalami penyakit seperti yang umumnya disebabkan oleh daya tahan tubuh yang lemah.

Nah, jika kucing peliharaan kalian mengalami penyakit ini, kalian tidak perlu bingung karena ada cara mengobati kucing flu tanpa ke dokter yang mudah dan tidak memakana banyak biaya.

Kucing flu ini biasanya menimbulkan beberapa gejala ringan seperti mata berair, mengeluarkan ingus, sering bersin, dan nafsu makan yang berkurang.

Meskipun flu ini bukanlah penyakit yang serius, namun jika dibiarkan akan menjadi masalah serius, apalagi karena flu ini hewan peliharaan kalian semakin kekurangan nutrisi.

BACA JUGA:Mengenal 6 Bau Menyengat Yang Tidak Disukai Kucing, Jauhkan Aroma-Aroma Ini Dari Anabul!

BACA JUGA:Tidak Perlu Dibawa ke Dokter Hewan, Inilah 6 Obat Alami Kucing Flu yang Bisa Diberikan di Rumah

Nah, tentunya kalian perlu membawa anabul ke dokter hewan untuk mendapatkan perawatan yang tepat, namun kalian harus siap dengan biayanya juga.

Jika kalian tidak ingin mengeluarkan banyak biaya, ada kok obat alami kucing flu yang bisa kalian lakukan berikut ini.

1. Tempatkan anabul di tempat yang nyaman dan tenang

Kunci dari cara mengobati kucing flu tanpa ke dokter adalah dengan memberikan perawatan yang lebih.

Jika kucing Anda mengalami flu, pertama-tama yang harus Anda lakukan adalah menjauhkan mereka dari stres.

BACA JUGA:Jangan Risih Jika Kucing Mengikuti! Ini Termasuk Tanda Kucing Sayang Kamu, Ketahui Ciri-cirinya Yu!

BACA JUGA:Harga Mencapai Rp. 1,9 Miliar! Inilah Deretan Ras Kucing Termahal di Dunia

Ini dapat dicapai dengan menempatkan kucing Anda di kandang atau tempat lain yang tenang dan nyaman.

2. Karantina kucing

Dan cara mengobati kucing flu sendiri tanpa perlu ke dokter hewan yang berikutnya adalah dengan mengkarantina anabul.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: