Ular Kobra Takut Dengan Apa? Sediakan Bahan Ini, Bikin Ular kabur Tak Berani Datang Lagi

Ular Kobra Takut Dengan Apa? Sediakan Bahan Ini, Bikin Ular kabur Tak Berani Datang Lagi

ular kobra takut dengan apa-radarkuningan.com-istimewa

RADARKUNINGAN.COM- Ular kobra merupakan hewan yang sangat dihindari dan ditakuti, karena sangat berbahaya bagi manusia.

Karena ular adalah salah satu hewan yang dominan paling ditakuti, menjadi penasaran ular kobra takut dengan apa? apakah bisa mengusir ular tanpa harus menyakitinya?

Karena dengan mengetahui ular kobra takut dengan apa, Anda bisa menyediakannya untuk jaga jaga agar rumah tetap aman dan bebas ular.

Yuk lagsung saja simak berikut rangkaian bahan atau bau yang sangat dibenci dan paling dihindari oleh ular kobra.

BACA JUGA: Canggih, Bisa Pakai Hp! Inilah 5 Aplikasi Pengusir Nyamuk, yang Bisa Kamu Coba dan Unduh Gratis

Ular Takut Dengan Apa? Ternyata 5 Bahan Ini Paling Ampuh 

1. Minyak Esensial

Beberapa minyak esensial, seperti minyak lavender atau minyak cengkeh, diketahui memiliki efek yang mengganggu bagi ular kobra, karena aromanya.

Bau yang kuat dan karakteristik kimia dari minyak esensial tersebut dapat memicu respons rasa takut pada ular kobra dan membuat mereka berusaha menghindar dari area tersebut.

BACA JUGA:Apakah Tikus Termasuk Hewan Najis? Ternyata Ini Pandangan Islam Terhadap Hewan Pengerat

2. Secepat Rokok

Asap rokok mengandung berbagai zat kimia yang bisa membuat ular kobra merasa tidak nyaman loh! 

Bau asap rokok yang tajam dan zat-zat kimia yang terkandung dalam asap tersebut dapat mengganggu sistem sensorik ular kobra dan membuat mereka merasa takut atau terganggu.

3. Bahan Pembersih Rumah Tangga

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: