31 Wajah Baru Dari 96 Panwascam Dilantik, Bawaslu Kuningan Wajibkan Tes Bebas Narkoba dan Kejiwaan
Anggota Panwascam dilantik Bawaslu Kabupaten Kuningan.-Andre Mahardika-radarkuningan.com
BACA JUGA:7 Manfaat Daun Sambung Nyawa untuk Kesehatan; Tanaman Herbal yang Bisa Meningkatkan Kesuburan Pria!
Dirinya menegaskan, seluruh panwascam terpilih diwajibkan untuk mengikuti tes kesehatan pada hari Rabu, 29 Mei 2024. Tujuannya, untuk memastikan bebas narkoba atau gangguan kejiwaan.
Sementara itu sebelumnya, Panwascam dari 32 Kecamatan pada kesempatan tersebut diambil sumpah jabatan juga melafalkan pakta integritas, sebagaimana komitmen untuk melaksanakan tugas dan fungsinya sesuai ketentuan yang berlaku.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: