Cukup Ikuti 5 Langkah Membasmi Tikus Menggunakan Garam, Apakah Efektif? Yuk Simak

Cukup Ikuti 5 Langkah Membasmi Tikus Menggunakan Garam, Apakah Efektif? Yuk Simak

langkah membasmi tikus menggunakan garam-Youtube Tukang AB-radarkuningan.com

RADARKUNINGAN.COM- Langkah membasmi tikus menggunakan garam, benarkah efektif usir tikus? yuk simak sampai habis dibawah ini.

Tikus adalah salah satu hewan pengerat yang cukup mudah ditemukan di sekitar lingkungan manusia.

Dilansir dari situs kementerian kesehatan mereka bisa menjadi harapan penyakit yang serius, menyelinap di tempat-tempat yang kurang terlihat, dan membawa risiko kesehatan masyarakat. 

Tikus merupakan hewan kosmopolitan (menempati hampir di semua habitat), yang dapat ditemukan baik di lingkungan rumah, hutan, hingga lingkungan berair.

BACA JUGA:Cek Apa Ada Tikus di Kendaraan, Ini 4 Tanda Ada Tikus di Dalam Kap Mobil, Bisa Akibatkan Korsleting

BACA JUGA:Kenapa Ada Kucing yang Tidak Tertarik Berburu Tikus? Bukan karena Malas, Simak 2 Poin Berikut

Ada beberapa cara dan solusi untuk atasi tikus rupanya bisa menggunakan garam lho, apakah penggunaan garam ini efektif untuk usir hewan hama ini?

Berikut 5 Langkah Membasmi Tikus Menggunakan Garam

1.Tarik Perhatian Tikus dengan Makanan Istimewa Mereka

Tikus, seperti yang mungkin Anda ketahui, suka sekali makanan yang manis dan berlemak. Anda bisa membuat perangkap yang efektif dengan mencampurkan sedikit garam ke dalam makanan kesukaan tikus, seperti selai kacang, cokelat, atau bahkan daging. Namun, pastikan untuk tidak membuat campuran terlalu basah agar tikus bisa dengan mudah memakannya.

2.Tempatkan Perangkap di Lokasi yang Disukai Tikus

Biasanya, tikus sering berkeliaran di area dapur, gudang, dan ruang tamu. Oleh karena itu, tempatkan perangkap Anda di dekat lubang, sarang, atau jalur yang sering dilalui oleh tikus. Dengan cara ini, Anda meningkatkan kemungkinan menangkap tikus yang mengganggu.

BACA JUGA:Rezeki Makin Deras! Wow Ternyata Inilah 5 Tanaman Pembawa Kekayaan

BACA JUGA:5 HP Android yang Ada Fitur NFC dengan Harga Terjangkau 2024, Mulai dari Rp 1,3 Jutaan Aja!

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: