Ular Tidak Menyukai Aromanya, Berikut 7 Aroma Alami Yang Tidak Disukai Ular

Ular Tidak Menyukai Aromanya, Berikut 7 Aroma Alami Yang Tidak Disukai Ular

aroma alami yang tidak disukai ular-pinterest-radarkuningan.com

RADARKUNINGAN.COM- Ular adalah salah satu hewan yang keberadaannya di luar sana tentunya ditakuti dan dihindari oleh banyak orang.

Dengan kehadiran ular di sekitar kita tentunya banyak orang panik akan keberadaan hewan reptil yang satu ini.

Melansir dari situs resmi kementerian kesehatan Indonesia saat ini memiliki 350 sampai 370 spesies ular dimana 77 jenis diantaranya adalah berbisa.

Ada berbagai macam kasus ular masuk ke dalam rumah, untuk itu kita harus mengetahui aroma alami yang tidak disukai ular.

BACA JUGA:Wajib Tau, Ini 4 Tanda Tanaman Hias Stres yang Masih Sering Disepelekan Banyak Orang!

BACA JUGA:Sebaiknya Tidak Usah Menanam! Berikut 5 Tanaman Hias yang Disukai Ular di Rumah Untuk Bersarang

Aroma ini membuat ular pergi menghindar dan menjauh lho.

Berikut 7 Aroma Alami Yang Tidak Disukai Ular

1.Minyak Kayu Manis

Minyak kayu manis adalah salah satu aroma yang sangat tidak disukai oleh ular. Minyak ini mengandung senyawa yang dapat mengiritasi sistem penciuman ular, membuat mereka menjauhi area tersebut. Cukup campurkan beberapa tetes minyak kayu manis dengan air dan semprotkan di sekitar rumah untuk mencegah ular masuk.

2.Minyak Cengkeh

Minyak cengkeh memiliki aroma yang kuat dan menyengat, yang juga tidak disukai oleh ular. Menyemprotkan campuran minyak cengkeh dengan air di sekitar rumah atau area yang sering dikunjungi ular bisa membantu menjauhkan mereka. Selain itu, minyak cengkeh juga efektif mengusir serangga lain.

BACA JUGA:Ternyata Ular Menyukainya, Berikut 6 Tanaman Hias Yang Sering Menjadi Sarang Ular, Waspada!

BACA JUGA:Wajib Tau, Ini 4 Tanda Tanaman Hias Stres yang Masih Sering Disepelekan Banyak Orang!

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: