10 Tanaman Hias Indoor ini Cocok Menjadi Penyejuk Ruangan, Udara Jadi Segar, Apa Saja?

10 Tanaman Hias Indoor ini Cocok Menjadi Penyejuk Ruangan, Udara Jadi Segar, Apa Saja?

10 Tanaman Hias Indoor ini Cocok Menjadi Penyejuk Ruangan, Apa Saja?-unsplash.com - tangkapan layar-radarkuningan.com

BACA JUGA:Jangan Lewatkan 5 Wisata Kuningan Terpopuler di 2024! No. 4 Berada Diketinggian 110 Mdpl, Sudah Kesini?

Namun, tanaman ini sangat membutuhkan air untuk bertahan hidup, sehingga perlu diperhatikan dalam penyiraman.

4. String of Pearls

Tanaman ini memiliki bentuk unik yang cocok untuk ruangan tertutup.

String of pearls tidak memerlukan banyak air, namun tetap butuh cahaya tidak langsung agar tumbuh dengan baik.

BACA JUGA:Apa yang Membuat Timnas Indonesia Menjadi Tim yang Kuat dan Sedang Berkembang Pesat? Berikut 5 Alasannya

5. Palem Kuning (Dypsis Lutescens)

Jika mencari tanaman yang sedikit lebih besar, palem kuning bisa menjadi pilihan.

Tanaman ini dapat diletakkan di dalam ruangan selama mendapatkan cukup cahaya, dan mampu menyerap polusi udara.

6. Lavender

Lavender terkenal dengan aroma khas yang menenangkan pikiran. Selain itu, lavender juga efektif mengusir nyamuk, menjadikannya pilihan ideal untuk ruangan dalam rumah.

BACA JUGA:Pj Bupati Kuningan Didesak Mundur, Pengamat Ingatkan Jasa R Iip Hidajat, Ada Perubahan Signifikan

7. Tanaman ZZ (Zamioculcas)

Tanaman ZZ sangat mudah dirawat dan tahan terhadap kondisi cahaya minim.

Bentuknya yang simpel membuatnya cocok untuk diletakkan di dalam ruangan, dan tanaman ini juga tidak memerlukan banyak air.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: