Ini Dia: 5 Jenis Tanaman Dekorasi Halaman, Menjadikan Rumah Lebih Estetik dan Indah, Tergolong Merambat!
5 jenis tanaman dekorasi halaman rumah agar terlihat lebih estetik dan indah, tergolong kedalam tanaman merambat.-dekoruma.com-radarkuingan.com
RADARKUNINGAN.COM- Tanaman hias menjadi sebagian dekorasi halaman yang indah, dan tidak jarang pemilik rumah meletakan Tanaman berbagai jenis di halaman.
Namun, harus ketahui mana tanaman yang cocok untuk diletakan pada area indoor dengan outdoor, sehingga pastikan anda mengetahuinya terlebih dahulu agar tidak cepat layu.
Menurut Homes and Gardens di kutip Sabtu (13 /07/2024) memberikan informasi terkait tanaman yang bagus ketika rimbun dan bagus diletakan di halaman rumah, berikut ini jenisnya:
1. Tanaman Hortensia
Tanaman hortensia merupakan tanaman merambat yang cocok untuk diletakan pada area halaman rumah, karena tumbuh dengan merambat dan ketika rimbun akan terlihat lebih estetik.
BACA JUGA:5 Rekomendasi Kafe di Kuningan dengan View Gunung Ciremai, Bikin Adem dan Nyaman
Mengutip kompas dalam Juna Durrant dari perusahaan lanskap Ventures Designs, menyatakan tanaman hortensia bisa memberikan kesan indah dan sangat cocok pada area outdoor seperti halaman.
Hal tersebut karena pertumbuhan tanamna hortensia ini ketika rimbun akan terlihat lebih estetik, indah dan tidak menampakan kesan rungkat, namun memberikan kesan dramatis yang cantik.
Jika anda memiliki halaman yang luas maka dipastikan untuk memelihara tanaman hortensia ini di rumah, karena hal tersebut menjadikan daya tarik pada rumah dan terlihat lebih indah.
Tanaman bunga kertas ini biasanya diletakan pada area outdoor karena tergolong jenis yang menyukai paparan sinar matahari langsung dalam pertumbuhannya sehingga lebih subur.
Dan tanaman bunga kertas ini juga memiliki berbagai warna yang indah, sehingga jenis warnanya bisa digunakan sesuai dengan konsep dekorasi rumah agar terlihat lebih indah.
Dalam perawatannya pun sangat mudah, dengan memastikan kebutuhan nutrisi tanaman tercukupi seperti rutin menyiram air, memberikan pupuk, terkena paparan sinar matahari, dan memastikan pertumbuhannya agar tidak rungkat.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: