Ketahui, Inilah Hal yang Perlu Dilakukan Ketika HP Tidak Sengaja Terbanting
Jika memang kamu tidak sengaja membanting HP ke tanah maka coba mengecek fungsi layar dan sentuhan pada saat mengambilnya kembali.--Arno Booster - Tangkapan Layar
BACA JUGA:Bisa Jadi Mobil Keluarga Ternyaman, Ini Dia Rekomendasi Mobil MPV Bekas Murah Terbaik di Tahun 2024
Ketiga, Jika memang tidak sengaja membanting HP sebetulnya sangat penting untukmu dalam melakukan uji fungsi komponen lainnya.
Ada beberapa komponen seperti speaker mikrofon, kamera, hingga tombol fisik yang memang harus kamu periksa untuk memastikan bahwa kondisinya memang tetap aman dan tidak mengalami kerusakan apa pun, sehingga nantinya tidak sampai mengganggu proses penggunaan.
Pastikan bahwa speaker HP suara yang jelas bekerja saat melakukan panggilan dan kamera tidak mengalami kerusakan, serta semua tombol fisik masih berfungsi.
Jika memang ada satu komponen tidak bekerja dengan baik, maka tentu harus segera membawa HP untuk diperbaiki. Semoga bermanfaat ya.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: radarkuningan.com