Optimis, Thom Haye Sebut Timnas Indonesia Punya Modal Sikat Arab Saudi

Haye mengajak rekan-rekannya untuk tampil lebih konsisten di atas lapangan.--Hanna - Tangkapan Layar
Haye juga menyebut Timnas Indonesia tidak sesumbar meski berhasil mencuri satu poin di markas Arab. Mereka telah membuat antisipasi, karena Arab diprediksi memainkan skema yang berbeda.
BACA JUGA:Kans Kevin Diks Main Saat Timnas Indonesia vs Arab Saudi Menipis, Simak!
Antisipasi itu dilakukan karena, Arab saat ini ditukangi Herve Renard, bukan lagi Roberto Mancini. Itu karena Mancini telah dipecat usai rentetan hasil yang kurang memuaskan.
"Kami sudah menganalisis Arab. Kami sedang mengumpulkan energi untuk laga nanti. Bagi saya, tidak ada keraguan, kami akan berusaha semaksimal mungkin," ujar Haye.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: radarkuningan.com