Rekomendasi HP Dibekali RAM 8/256 GB, Harga Dibaderol Rp2 Jutaan

Rekomendasi HP Dibekali RAM 8/256 GB, Harga Dibaderol Rp2 Jutaan

Potret Infinix Note 40s salah satu hp RAM 8/256GB harga Rp2 jutaan-Tangkap layar infinixid-radarkuningan.com

2. Realme C65

Sudah mendapat dukungan 45W fast charge, Realme C65 mempunyai RAM yang bisa di-upgrade kembali dengan total 16GB.

Desainnya pun terlihat mewah dengan Chipset MediaTek Helio G85.

Mempunyai layar yang berukuran 6,67 inci dengan refresh rate 120 Hz dengan low blue light. 

Kapasitas RAM 8GB/256GB dengan kamera utama AI camera 50MP, plus kamera selfie beresolusi 8MP. 

Tidak lupa pula sudah tertanamkan daya baterai 5000mAh, hp ini memiliki harga Rp2,2 jutaan.

3. Samsung Galaxy A15

Samsung Galaxy A15, rekomendasi terakhir ini memiliki layar Super AMOLED dengan menghadirkan visual cerah bahkan ketika sedang di bawah terik matahari langsung. 

Samsung Galaxy A15 bisa dikatakan sebagai perangkat yang memenuhi kebutuhan sehari-hari.

Beberapa fiturnya, mengkombinasikan untuk mobilitas yang ringan. 

Salah satunya sudah terdapat fitur NFC dan juga daya isi baterai yang super cepat 25W. 

Memiliki layar yang berukuran 6,5 inci FHD+ Super AMOLED. 

Tertanamkan juga sebuah Chipset MediaTek Helio G99. Dengan RAM penyimpanan mencapai 8GB/256GB. 

Kamera utamanya beresolusi 50MP + 5MP ultrawide + 2MP kamera macro. 

Sedangkan untuk kamera depannya memiliki resolusi 13MP. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: