
KUNINGAN, RADARKUNINGAN.COM- Tak banyak anggota DPRD Kuningan yang sudah tiga periode menjadi wakil rakyat berani mentas ke provinsi. Tapi itu tidak berlaku bagi Toto Suharto, anggota DPRD Kuningan
Di Pileg 2024, Toto memutuskan bertarung sesama caleg lainnya untuk memperebutkan kursi di DPRD Jawa Barat.
Bahkan politisi dari Partai Amanat Nasional (PAN) itu sudah mempersiapkan media promosi pencalonannya berupa kalender.