6 Jenis Tanaman Rambat yang Tidak Merusak Tembok, Cantik dan Bagus Ditanam di Depan Rumah

Senin 18-12-2023,22:49 WIB
Reporter : Siti Nur
Editor : Siti Nur

RADARKUNINGAN.COM - Ada 6 jenis tanaman rambat yang tidak merusak tembok, cantik dan sangat bagus untuk ditanam di depan rumah. Memilih tanaman rambat untuk hiasan di tembok rumah tentu akan membuat suasana rumah menjadi lebih sejuk alami. Namun anda jangan sampai salah dalam memilih tanaman rambat ya. Tanaman rambat hiasan tembok ternyata ada yang dapat merusak tembok dan ada juga yang aman jika di rambatkan ke tembok.

BACA JUGA:4 Jenis Tanaman Rambat yang Tidak Merusak Dinding Sangat Cocok Untuk Dekorasi Outdoor Rumah yang Cantik Jangan sampai anda memilih jenis tanaman merambat yang salah, karena bukannya mendapatkan keindahan malah akan menimbulkan kerusakan pada dinding. Nah untuk itu dalam artikel ini akan membahas jenis tanaman rambat yang aman dan tidak merusak tembok. 3 Jenis Tanaman Rambat yang Tidak Merusak Tembok! Berikut ini 3 jenis tanaman rambat yang tidak merusak tembok: 1. Tanaman Air Mata Pengantin

Jenis tanaman hias yang tidak merusak dinding yang pertama adalah tanaman Air mata pengantin (Antigonon leptopus). Tanaman ini juga mudah ditemukan di Indonesia.

BACA JUGA:Ternyata Bahasa Cinta Kucing Unik! Inilah 8 Tanda Kucing Sayang dan Nyaman Berada di Dekatmu Tanaman air mata pengantin memiliki batang kecil yang terdapat rusuk di setiap panjang 3 hinga 6 sentimeter. Mahkota bunganya berjumlah lima helai yang panjangnya sekitar 7 milimeter. Daun tanaman ini berbentuk seperti jantung dengan permukaannya yang tidak rata atau bergelombang. Warna mahkota bunganya juga menarik perhatian karena khas dengan warna cerah, seperti putih atau merah muda. 2. Tanaman Mandevilla Tanaman mandevilla merupakan salah satu jenis tanaman hias merambat yang memiliki bunga.

Dengan menanam Mandevilla, sobat Mediatani bisa menikmati rimbunnya dedaunan dan indahnya warna bunga Mandevilla.

BACA JUGA:4 Kabupaten di Metropolitan Rebana Ini, Masuk Daerah Termiskin di Jawa Barat, Salah Satunya Kuningan Tanaman mandevilla tumbuh dengan batang berkayu yang menjalar ke atas dengan kecepatan tumbuh rata-rata dapat mencapai 60 cm per tahun.

Jika dibiarkan, tanaman ini mampu merambat hingga sejauh 10 meter. Oleh karena itu, anda harus memangkasnya yang disesuaikan area rambat seperti dinding. Daunnya berwarna hijau tua yang tumbuh secara berpasangan. Uniknya, daun tanaman Mandevilla ini agak tebal dengan permukaan yang mengkilat dengan panjang 5 – 8 cm per helai daun. 3. Tanaman Morning Glory Jenis tanaman hias yang tidak merusak dinding berikutnya adalah Tanaman Morning Glory. Tanaman ini bisa melindungi dinding rumah dari panas dan hujan.

BACA JUGA:Inilah 4 Alasan Kucing Suka Mendengkur, Bisa Jadi Pertanda Ia Sedang Mengalami Kesakitan Warna bunganya yang cantik keunguan akan dapat membuat tembok rumah anda menjadi semakin cantik. Menanam morning glory sebagai tanaman hias yang merambat di tembok ini akan dapat memberikan kesan elegan yang cantik dan alami. Demikian informasi tentang '3 Jenis Tanaman Rambat yang Tidak Merusak Tembok, Cantik dan Bagus Ditanam di Depan Rumah' semoga bermanfaat.

BACA JUGA:Daun Kelor Dipercaya Bikin Langsing, Bisa Usir Lemak Perut, Turunkan Barat Bandan dan Cocok untuk Diet

Kategori :