Gurame Bakar Saung Gunung Kuningan, Sensasi Pedas Jeletot Bikin Ketagihan

Kamis 29-08-2024,10:42 WIB
Reporter : Andre Mahardika
Editor : Asep Kurnia

Saking pedasnya, pengunjung sampai mengeluarkan keringat saat menyantap gurame bakar. 

BACA JUGA:Comeback, Timnas Indonesia U-20 Bekuk Argentina 2-1, Pede Hadapi Thailand

BACA JUGA:Nova Arianto Malah Bersyukur Timnas Indonesia U-17 Kalah dari India, Ini Alasannya

Meskipun demikian, sensasi pedas dengan cuaca dingin, membuat lidah terus ketagihan. Tidak bisa berhenti mengunyah.

Meskipun berlokasi di tempat dengan suhu dingin, menu minuman khas Saung Gunung Kuningan, tetap laris dipesan pengunjung.

Aneka warna-warni potongan buah dengan taburan keju dan es krim di atasnya, menjadikan minuman yang pas untuk menikmati pemandangan alam.

Untuk harga tidak perlu khawatir membuat kantong bolong. Rata-rata, menu yang dijual berada di rentang harga 20 ribu hingga 30 ribu per porsi.

BACA JUGA:Kalah dari India, Timnas Indonesia U-17 Banyak Kesalahan Elementer, Ini Pengakuan Nova Arianto

BACA JUGA:Indonesia Anak Emas FIFA? Didoakan Khusus di Kualifikasi Piala Dunia 2026

Bagi pecinta kuliner, saatnya mencoba menu yang disajikan di Saung Gunung Kuningan sambil menikmati lembayung senja.

Kategori :