Tolak Pemilu Ditunda, Ribuan Mahasiswa Kuningan Geruduk DPRD
\"Sebenarnya sikap Presiden Jokowi juga dengan tegas menolak usulan ini. Bahkan kemarin hasil rakor di Istana Bogor, Presiden menginstruksikan persiapan tahapan Pemilu 14 Februari 2024. Termasuk menyiapkan skema anggaran Pemilu. Bahkan minggu ini Presiden menyiapkan pelantikan untuk KPU dan Bawaslu RI,\" terangnya.
Sementara itu, Kapolres Kuningan AKBP Dhani Aryanda melalui Wakapolres Kompol Syamsul Bagja Bahtiar, mengungkapkan, jajarannya menyiapkan sebanyak 659 personel gabungan untuk pengawalan aspirasi mahasiswa. Iapun memastikan, dalam pengamanan ini, tidak ada anggota Polri menggunakan senpi.
“Tadi sudah disampaikan Kapolres saat Apel gelar pasukan, tidak ada anggota Polri yang menggunakan senjata api,” tegasnya. (muh)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: