Bau yang Sangat Tidak Disukai oleh Kucing, Cocok untuk yang Tidak Suka Si Oren Masuk Rumah

Bau yang Sangat Tidak Disukai oleh Kucing, Cocok untuk yang Tidak Suka Si Oren Masuk Rumah

Beberapa jenis bau atau aroma yang tidak disukai oleh kucing.-Istimewa-radarkuningan.com

RADARKUNINGAN.COM - Ada beberapa jenis bau atau aroma yang tidak disukai oleh kucing baik hewan peliharaan maupun kucing liar yang tinggal di sekitar lingkungan rumah.

Kucing adalah hewan yang dikenal sebagai pemilik indera penciuman yang baik atau sensitif. Hidung kucing memiliki tingkat sesitivitas yang lebih tinggi dibandingkan indera penciuman manusia.

Tidak hanya itu, hewan peliharaan ini juga banyak yang menyukai dan dipelihara dengan baik karena kelucuannya. Tetapi ada juga yang tidak menyukai keberadaannya.

Khusus untuk orang yang tidak suka dengan kucing, tidak perlu melakukan cara-cara kasar mengusir hewan mamalia ini dari lingkungan rumah. Cukup lakukan langkah sederhana untuk membuatnya menghindar.

BACA JUGA:5 Mitos Kucing Mati di Hari Kamis, Mahluk Jahat hingga Hilangnya Rezeki

Cara sederhana ini, dapat dilakukan dengan menempatkan barang-barang yang memiliki aroma tertentu dan relatif tidak disukai oleh kucing liar.

Walaupun memiliki tingkat sensitivitas yang berbeda dengan manusia ternyata kucing juga tidak suka terhadap beberapa jenis bau tertentu.

Dengan memiliki indera penciuman yang sangat kuat dan sensitiv kucing selalu meghindar  dan menunjukan perilaku yang menunjukan bahwasannya kucing tersebut tidak menyukai bau tersebut.

Ini dia 5 jenis aroma bau yang tidak disukai oleh kucing:

BACA JUGA:5 Makanan Kucing Kampung tanpa Ribet, Ternyata Tidak Harus Ikan, Bisa Tempe

1. Cuka

Aroma asam yang kuat yang dimiliku cuka sangat dibenci oleh kucing. Kenapa bisa seperti itu? Karena aroma yang dimiliki cuka sangat memiliki bau yang  menyengat dan membuat sebagian besar kucing menjauh ketika ada bau yang menyengat dan mengganggu indera penciuman mereka.

2. Bawang dan cuka

Aroma yang tidak disukai oleh kucing yang selanjutnya adalah tomat dan bawang. Karena ketika kucing mencium aroma tomat dan bawang itu akan membuat kucing mengalami gangguan pencernaan.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: