5 Tips Agar Kucing Patuh dan Tidak Nakal, Sederhana dan Mudah!

5 Tips Agar Kucing Patuh dan Tidak Nakal, Sederhana dan Mudah!

tips agar kucing patuh-petguide-radarkuningan.com

RADARKUNINGAN.COM - Kucing peliiharaan mu nakal atau tidak menuruti perintahmu? Berikut ini adalah 5 tips agar Kucing patuh dan tidak nakal! Lakukan cara cara berikut ini!

Memiliki kucing peliharaan yang patuh dan penurut, adalah dambaan setiap catlovers dan pemilik hewan peliharaan apaun.

Meskipun kucing dikenal sebagai makhluk independen, ternyata ada juga loh beberapa langkah yang dapat kamu lakukan untuk memastikan kucing peliharaan mu berperilaku dengan baik.

Dalam artikel ini, kita akan memberikan 5 tips agar kucing patuh dan tidak nakal. Mulai dari pemberian perhatian ekstra dan tepat, hingga penggunaan metode pelatihan positif!

BACA JUGA:3 Tips Cara Mengatasi Kucing Stres Karena Pindah Pemilik, Ternyata Mudah Lho!

Daripada semakin penasaran, simak pembahasasn artikel berikut sampai habis. Agar lingkungan kucing di rumah kita menjadi lebih harmonis dan penuh kasih sayang.

1. Pemberian Perhatian dan Kasih Sayang Ekstra

Tips agar kucing patuh yang pertama adalah dengan memberikan perhatian dan kasih sayang yang ekstra, pada kucing peliharaan mu.

Yep, terkadang untuk membuat kucing patuh dengan perintah kita, kita hanya harus memberikan kucing kita perhatian dan kasih sayang yang cukup.

Diantara lain seperti bermain secara rutin, berbicara dengan lembut, menghabiskan waktu luang bersama, dan lain sebagainya. Kucing yang merasa dicintai dan diperhatikan nantinya akan cenderung lebih patuh.

BACA JUGA:Bingung Kucing Anggora Sakit Tidak Mau Makan? 4 Cara Mengatasi Kucing Anggora Kurang Nafsu Makan Akibat Sakit

2. Latih dengan Hadiah

Tips selanjutnya adalah dengan memberikan hadiah sekaligus melatih mereka. Gunakan metode pelatihan positif dengan memberikan hadiah atau reward ketika kucing berperilaku baik.

Metode ini bisa berupa camilan favorit atau pujian. Dengan begitu kucing akan lebih termotivasi untuk patuh jika mereka mengaitkannya dengan pengalaman yang positif.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: