Jangan Dikurung! Simak 5 Tips Mengatasi Kucing Stres Karena Pindah Pemilik
Jadi jika kamu mengurungnya terlalu lama di kandang, mereka akan cepat bosan dan stres karena kesepian. Akibatnya, Anabul lebih rentan terhadap penyakit.
Jika kamu khawatir kucing akan melarikan diri pada malam hari, anda dapat mengunci semua pintu dan jendela agar ia tidak keluar rumah.
3. Beri perlengkapan yang sama
Untuk mempercepat proses penyesuaian, kamu bisa memberikan kucing berbagai perlengkapan yang sama seperti ketika berada di rumah dulu.
BACA JUGA:Kenapa Kucing Marah Dipegang Ekornya? Ternyata Ini 5 Alasan dan Bahaya Memegang Ekor Kucing
Hal ini agar kucing merasa tenang dan menganggap perubahan lingkungan dan menganggap perubahan lingkungan tidak terjadi secara drastis.
Jika sebelumnya kucing peliharaan menyukai bola kecil untuk dimainkan di rumah misalnya, beri pula bola yang sama di rumah baru.
4. Ajak Kucing Bermain
Sebagai pemilik baru, sebaiknya kamu perlu meluangkan waktu mengajak kucing bermain. Namun, perhatikan pula kondisi mood-nya. Hindari memaksa kucing berinteraksi saat ia tidak mau.
Biarkan kucing menentukan kapan ia ingin bermain dan tidak untuk menghindarinya dari stres.
BACA JUGA:Inilah Cara Meluruskan Ekor Kucing Bengkok karena Kecelakaan atau Pertarungan
5. Beri Makanan Kesukaan
Anda dapat memberikan makanan yang disukai kucing setelah ia menyesuaikan diri dengan lingkungan barunya.
Anda dapat memberikan makanan yang kaya akan protein seperti Muezza. Muezza yang halal dan memiliki banyak rasa, cocok untuk kucing karena vitamin dan protein. Terdapat varian rasa mulai dari Mackerel, ikan laut, tuna, dan salmon.
Nah itulah beberapa cara untuk mengatasi kucing yang stres karena pindah rumah ataupun pindah pemilik.***
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: