Cara Membuat Makanan Kucing Sendiri Di Rumah, Mudah dan Bikin Kucing Cepat Gemuk

Cara Membuat Makanan Kucing Sendiri Di Rumah, Mudah dan Bikin Kucing Cepat Gemuk

Bahan Membuat Makanan Kucing Sendiri-Parapuan-Radarkuningan.com

RADARKUNINGAN.COM- Memberi makan kucing juga bisa dengan membuat sendiri di rumah dengan memanfaatkan bahan yang ada, murah, mudah, dan disukai kucing.

Diantara cara merawat kucing supaya tetap sehat adalah asupan makanan nya. Anda sebagai pemilik kucing perlu memberi makanan yang layak dan sehat.

Kucing memerlukan makanan bergizi untuk menjaga kesehatan badan dan bulunya. Makanan kucing umumnya banyak juga dijual di petshop dengan rasa dan harga  yang bervariasi. 

Namun, tidak semua kalangan mampu menjangkau membeli makanan kucing kemasan. Ada alternatif lain yang bisa dilakukan, yaitu memberikan kucing peliharaan makanan buatan sendiri di rumah.

BACA JUGA:Ternyata Kucing Juga Baperan Ketika Tidak Bahagia Lho, Yuk Simak 6 Tanda Kucing yang Sedang Tidak Bahagia

Kamu bisa membuat makanan kucing sendiri di rumah dengan bahan yang ada, lebih murah, dan nutrisinya pun bisa disesuaikan dengan kucing peliharaanmu.

Artikel ini akan memberi tahu bahan dan cara membuat makanan kucing sendiri di rumah. Yuk simak berikut ini.

Bahan Membuat Makanan Kucing Sendiri Di Rumah 

1. Daging Ayam

Daging ayam termasuk salah satu makanan kesukaan kucing. Namun penting untuk diperhatikan, daging ayam untuk kuicng harus matang untuk mencegah terkontaminasi bakteri dalam makanan.

Daging ayam yang mentah, mengandung Salmonella dan Lostridium perfringens yang berisiko pada sistem pencernaah atau bisa disebut juga keracunan.

BACA JUGA:Jangan di Sepelekan Ini Dia 5 Tanda Kucing Sedang Tidak Bahagia Atau Bosan, Ternyata Ini Tandanya

Kamu bisa menambahkan campuran brokoli atau wortel sebagai nutrisi tambahan. Cara membuat makanan kucing dari olahan daging:

• Pastikan semua bahan matang sempurna

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: