Menjadi Primadona Hewan Peliharaan, Ternyata 5 Macam Hewan Peliharaan Ini Dipercaya Sebagai Pembawa Hoki

Menjadi Primadona Hewan Peliharaan, Ternyata 5 Macam Hewan Peliharaan Ini Dipercaya Sebagai Pembawa Hoki

5 Hewan Peliharaan yang Dipercaya Sebagai Pembawa Hoki-Parapuan-Radarkuningan.com

RADARKUNINGAN.COM- Selain tanaman pembawa hoki, ternyata ada juga lho hewan peliharaan pembawa hoki. Sudah tahu? Yuk simak artikel ini sampai selesai.

Memelihara hewan peliharaan bukan hanya sebagai hobi semata. Sebagian m masyarakat mempercayai bahwa dengan memelihara hewan peliharaan tertentu, dapat membawa hoki dan keberuntungan.

Dalam beberapa kebudayaan seperti ilmu Feng shui dan Primbon Jawa, hewan peliharaan tertentu dianggap sebagai simbol pembawa hoki dan dapat menarik energi positif.

Hewan pembawa hoki ini juga memiliki karakteristik yang unik dan banyak disukai oleh banyak orang, bahkan sebagai primadona hewan peliharaan.

BACA JUGA:Kenali 3 Rumah Pembawa Keberkahan Menurut Islam, Apakah Rumah Anda Sudah Termasuk?

Bagi Anda yang suka memelihara atau mengoleksi hewan peliharaan, hewan pembawa hoki ini wajib ada dalam daftar peliharaan anda. 

Lalu apa saja hewan peliharaan pembawa hoki? Berikut ini daftar hewan peliharaan pembawa hoki. 

Hewan Peliharaan Pembawa Hoki

1. Kucing

Hewan yang satu ini memang sangat tidak asing dan menjadi peliharaan yang menjadi primadona di kalangan pecinta hewan. Sehingga tak heran jika kucing menjadi hewan pembawa rezeki menurut Primbon Jawa.

Dalam Ilmu Feng Shui, kucing juga merupakan hewan pembawa keberuntungan dengan beberapa ciri berupa fisik maupun tingkah lakunya.

BACA JUGA:Kriteria Rumah yang Baik Menurut Islam, Agar Membawa Keberkahan dan Mendatangkan Rezeki

2. Ikan Koi

Ikan koi merupakan hewan yang dianggap sebagai simbol keberuntungan dan kesuksesan dalam budaya Jepang. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: