Hidup di Jalanan Membuat Kucing Kampung Rentan Terkena Penyakit, Kenali 5 Penyakit Kucing Kampung

Hidup di Jalanan Membuat Kucing Kampung Rentan Terkena Penyakit, Kenali 5 Penyakit Kucing Kampung

5 Penyakit Kucing Kampung-Pintarpet-Radarkuningan.com

6. Gagal Ginjal

Penyebab utama kucing kampung terkena gagal ginjal adalah kekurangan gizi. Penyakit ini muncul secara bertahap sehingga tidak terlihat tanda-tandanya. Namun, gejalanya akan terlihat jika sudah mulai parah.

BACA JUGA:Macam-Macam Penyakit Kucing Kampung Yang Perlu Kita Ketahui Sebelum Memeliharanya

Apabila sudah parah, akan tampak gejalanya seperti dehidrasi, sering buang air kecil, berat badan dan nafsu makan terus menurun, dan bau mulut.

Itulah beberapa penyakit kucing kampung beserta gejalanya yang perlu kamu ketahui sebelum memelihara kucing. Bagi Anda yang sudah memelihara kucing kampung, sebaiknya lakukan perawatan pada kucing agar tetap sehat dan terhindar penyakit.***

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: