Mengenal 6 Manfaat Tanaman Janda Bolong di Rumah, Benarkah Bisa Menangkal Racun di Ruangan?

Mengenal 6 Manfaat Tanaman Janda Bolong di Rumah, Benarkah Bisa Menangkal Racun di Ruangan?

manfaat tanaman janda bolong di rumah-tokped-radarkuningan.com

RADARKUNINGAN.COM- Monstera adansonii atau biasa di kenal janda bolong merupakan tanaman dari keluarga Araceae.

Tanaman hias yang satu ini biasa disebut  dengan sebutan Swiss Cheese Plant. Sebab, lubang-lubang pada daun janda bolong sangat mirip dengan keju Swiss.

Tanaman ini tidak hanya memberikan kesan estetik pada ruangan, tetapi ada manfaat tanaman janda bolong untuk menangkal racun di dalam ruangan lho.

Daun monstera juga tidak hanya memberikan kesan yang unik dan indah, tetapi juga daun tanaman ini dapat bermanfaat untuk meningkatkan kualitas udara karena dapat memproduksi oksigen.

Bentuk daunnya yang berwarna hijau membuat ruangan menjadi lebih asri dan cocok dijadikan dekorasi untuk ruangan.

BACA JUGA:Mumpung Harga Belum 'Digoreng' Yuk Koleksi 5 Jenis Janda Bolong Ini, Cocok Buat Dekorasi Rumah

Berikut 6 Manfaat Tanaman Janda Bolong di Rumah

1.Memperbaiki Kualitas Udara

Manfaat tumbuhan janda bolong yang pertama yaitu dapat memperbaiki kualitas udara.

Jika diletakkan di dalam rumah, tanaman hias ini dapat menyerap berbagai zat beracun dari udara. Misalnya benzena, formaldehida, trichloroethylene, xylene, dan amonia.

Bisa disimpulkan, janda bolong dapat membersihkan dan memperbaiki kualitas udara di dalam ruangan dan menangkal racun dari bau tak sedap.

2.Memberikan Kesan Elegan

Salah satu kelebihan utama janda bolong adalah daunnya yang berbentuk unik.

Meletakkan tanaman ini di sudut rumah bisa memberikan sentuhan elegan pada rumah.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: