Mendekati Kucing Dengan Makanan, 3 Merk Wet Food dan Dry Food dengan Harga Murah! Memiliki Kualitas Baik

Mendekati Kucing Dengan Makanan, 3 Merk Wet Food dan Dry Food dengan Harga Murah! Memiliki Kualitas Baik

Makanan kucing dengan harga murah dan kualitas baik, yaitu: Whiskas, Ori Cat dan Cat Choize (Cat Food).-lazada.com-radarkuningan.com

2. Ori Cat

Selanjutnya adalah Ori Cat, merupakan pakan kucing dengan harga yang cukup terjangkau serta memiliki kualitas baik yang dapat dilihat dari komposisinya.

Komponen utama, yaitu gandum, beras seduh, ikan laut, kuning telur dan berbagai vitamin lainnya. Selain itu, makanan ini tidak mengandung babi, sehingga memenuhi standar halal MUI.

Produk Ori Cat dapat dikonsumsi oleh kitten alias anak kucing, dengan kisaran usia dua bulan setelah menyusui. Dry food dari ori cat ini memiliki tekstur yang renyah dan tidak keras.

Adapun manfaat dari produk ini, yaitu: melebatkan bulu, memperlancar sistem pencernaan, meningkatkan daya tahan tubuh dan meningkatkan daya lihat kucing.

Untuk harga Ori Cat dry food ini juga sangat ekonomis dengan kisaran 18 ribu sampai dengan 20 ribu per 1 kilogramnya.

BACA JUGA:4 Rumah Makan Khas Sunda di Majalengka yang Terkenal Enak, Salah Satunya Asli Citarasa Kota Angin

3. Cat Choize (Cat Food)

Makanan kucing yang ketiga ini juga sangat diminati karena harga murah dan kualitas baik, sehingga menjadi rekomendasi untuk kucing anda.

Keunggulan dari produk Cat Choice dry food yaitu terdapat kandungan gizi yang baik dan tidak kalah dengan merk diatas harganya.

Karena mengandung fosfor, kalsium, vitamin D untuk memperkuat tulang dan gigi kucing. Ada juga nutrisi Crude Fiber, bermanfaat untuk menjaga fungsi pencernaan kucing agar tetap optimal.

Memiliki harga jual yang standar yaitu ukuran dry food dengan berat 1 kg berkisar antara 25 ribu sampai 27 ribu.

Itulah beberapa rekomendasi makanan kucing yang telah dirangkum dengan harga murah dan memiliki kualitas yang dapat menutrisi kucing agar memiliki kesehatan yang baik.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: