5 Wisata di Lembang yang Lagi Hits, Ada Curug Buatan Terbesar di Jawa Barat

5 Wisata di Lembang yang Lagi Hits, Ada Curug Buatan Terbesar di Jawa Barat

Deretan wisata di Lembang yang lagi hits-Foto: Ist/@dusun_bambu-Radarkuningan.com

RADARKUNINGAN.COM - Siapa yang tidak mengenal dengan kawasan wisata populer di Bandung berikut ini.

Bagi wisatawan yang berencana menghabiskan waktu akhir pekan dengan liburan ke Bandung pasti tidak akan melewatkan kawasan wisata Lembang sebagai salah satu destinasi liburannya.

Kawasan wisata Lembang memang sudah cukup populer di kalangan wisatawan. Dataran tinggi khas Bumi Parahyangan membuat daerah Bandung Utara ini sejuk dan asri.

Nah, tahukah kamu kalau di kawasan ini terdapat beberapa tempat wisata yang lagi hits dan banyak diminati.

BACA JUGA:Selain Arunika Eatery, Ini Dia 4 Tempat Ngopi di Kuningan Bernuansa Jepang

Penasaran, apa saja tempat wisata di Lembang yang lagi hits? Yuk, baca terus ulasan artikel ini.

1. Dusun Bambu Lembang

Dusun Bambu atau juga lebih dikenal Dusun Bambu Lembang ini merupakan salah satu destinasi wisata yang populer di Kabupaten Bandung.

Mengingat, obyek wisata ini menawarkan paket lengkap liburan yang asik dan menyenangkan.

Sebagai outdoor playground terluas di Bandung, Dusun Bambu Lembang banyak menawarkan beragam wahana dan fasilitas liburan yang menyenangkan seperti rainbow slide, family outbond, bumper boat, water coaster dan masih banyak wahana lainnya.

BACA JUGA:3 Tempat Makan Bertema Jadul di Kuningan Jawa Barat, Serasa Diajak Kembali ke Rumah Nenek

Bahkan, Dusun Bambu Lembang kini menghadirkan wahana baru yaitu air terjun buatan terbesar di Jawa Barat.

2. Orchid Forest

Orchid Forest juga merupakan salah satu destinasi wisata di Lembang yang lagi hits dan banyak diminati wisatawan.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: