Ternyata Ini Dia 6 Penyebab Kucing Susah Makan Dan Lemas, Bikin Kucing Kurus Dan Murung

Ternyata Ini Dia 6 Penyebab Kucing Susah Makan Dan Lemas, Bikin Kucing Kurus Dan Murung

penyebab kucing susah makan-radarkuningan.com-istimewa

RADARKUNINGAN.COM- Apa saja penyebab kucing susah makan yang jarang diketahui oleh pemiliknya?

Kucing dikenal sebagai hewan peliharaan yang menggemaskan dan ceria, namun ada beberapa penyebab kucing susah makan yang menjadikan kucing menjadi lemas dan tak ceria.

Salah satu penyebab kucing susah makan adalah rasa bosan atau penyakit dalam kucing yang tidak anda ketahui.

Yuk langsung simak beriut beberapa penyebab kucing susah makan yang harus anda ketahui.

BACA JUGA:Inilah 5 Jenis Tanaman Sirih Gading Cocok Dijadikan Dekorasi Rumah, Memberikan Nuansa Estetik

6 Penyebab Kucing Susah Makan Dan Lemas

1. Adanya Masalah Kesehatan Gigi Dan Mulut

kucing sebagai hewan menggunakan gigi untuk memproses makanannya. Masalah kesehatan pada gigi kucing dapat menjadi alasan kucing tidak mau makan. 

Kucing dapat mematahkan gigi mereka, radang gusi, cedera pada mulut, tumor mulut, dan masalah kesehatan gigi dan mulut lainnya.

2. Adanya Masalah Pencernaan

Kondisi ini juga dapat terlihat jika kucing mengalami diare dan muntah. Hal ini bisa menjadi penyebab kucing yang tidak mau makan, lemas, dan tidur terus.

Jika situasi ini terjadi pada kucing peliharaan, kamu bisa memberikan minum terlebih dahulu agar kucing tidak dehidrasi.

BACA JUGA:Inilah 4 Cara Mengembalikan Mood Kucing yang Sedang Sedih, Cat Lovers Harus Peka!

3. Timbul Rasa Bosan

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: