Momen Mahfud MD Memakai Mahkota Prabu Siliwangi, Ustadz Ujang Bustomi Bilang Begini

Momen Mahfud MD Memakai Mahkota Prabu Siliwangi, Ustadz Ujang Bustomi Bilang Begini

Momen saat Cawapres, Mahfud MD dipakaikan Mahkota Prabu Siliwangi oleh Ustadz Ujang Bustomi.-Raden Dedi Haryadi-radarkuningan.com

Lalu mahkota itu digunakan oleh Prabu Siliwangi atau Jayadewata. Selama kurang lebih 150 tahun mahkota tersebut berada di Kerajaan Galuh.

Hingga akhirnya Prabu Siliwangi menyatukan Kerajaan Galuh dan Sunda serta memindahkan ibu kota kerajaan ke Pakuan Pajajaran.

BACA JUGA:Mudah dan Praktis! Inilah 5 Resep Olahan Makanan Kucing Dari Ikan, Dijamin Anabul Pasti Suka

Sampai akhirnya pengaruh Kerajaan Pajajaran memudar dan mahkota itu dititipkan ke Keraton Sumedang Larang yang dipimpin Prabu Geusan Ulun.

Menurut sumber turun-temurun, mahkota ini dibuat atas prakarsa Sanghyang Bunisora Suradipati, Raja Galuh (1357-1371).

Hingga kini, mahkota tersebut masuk dalam Pusaka Leluhur Sumedang dan menjadi peninggalan Prabu Geusan Ulun 1578 - 1601.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: