25 Acara di Agenda Wisata Kuningan 2024 Februari – November, Yuk Jadwalkan Liburan ke Kota Kuda!

25 Acara di Agenda Wisata Kuningan 2024 Februari – November, Yuk Jadwalkan Liburan ke Kota Kuda!

Agenda wisata Kuningan 2024 yang sudah masuk dalam calendar of events.-Foto via Indonesia Travelling-radarkuningan.com

Target kunjungan wisata Kuningan tersebut diharapkan dapat kembali tercapai di tahun ini, bahkan dilampaui.

Diharapkan jumlah kunjungan wisata tersebut dapat terus ditingkatkan, sehingga pariwisata bisa menjadi penyumbang pendapatan asli daerah (PAD) yang signifikan.

BACA JUGA:4 Rekomendasi Sampo Kucing Murah 10 Ribuan, yang Dapat Basmi Kutu dan Jamur

BACA JUGA:Yamaha Ajak Pengguna Fazzio & Filano kulineran serta Baking Experience Kekinian di Bandung

Berikut adalah calendar of events wisata Kuningan 2024:

1. Februari

  • Festival Kampung Sunda
  • Festival Durian (24 Februari)

2. Juni

  • Festival Ciremai
  • Seren Taun Cigugur (27 Juni)

3. Juli

  • Campervan dan Rally Wisata

4. Agustus

  • Sanguan (8-12 Agustus)
  • Haul Syekh Muhibat
  • Darma Sagara Fest

BACA JUGA:Geger Galuh: Buah Main Serong Prabu Mandiminyak dan Pohaci Rababu

BACA JUGA:Riding Sambil Wisata, Yamaha Gelar Historide Cool Tour Cirebon

5. September

  • Ragam Pesona Kuningan
  • Kuningan fair
  • Karnaval Hari Jadi Kuningan
  • Babarit
  • Kuningan Fashion Week
  • Kemah Bakti Saka Pariwisata
  • Olahraga tradisional
  • Tour de Linggarjati

6. Oktober

  • Kuningan runner
  • Pacuan kuda tradisional
  • Sedekah bumi
  • Kawin Cai
  • Festival Ngakeul
  • Mapag Cai Kahuripan
  • Abringkeun di Bumi Dukuh Badag
  • Babarit Lembur

BACA JUGA:Tidak Hanya Untuk Kucing, Ternyata Ini 4 Manfaat Pasir Kucing Untuk Tanaman,Bisa diJadikan Pupuk Alami!

BACA JUGA:Inilah 5 Cara Menghilangkan Bau Kotoran Kucing di Pasir, Menjadi Solusi Tepat No. 4 Sangat Penting Dilakukan!

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: