Sering Dianggap Sepele, Ternyata Inilah 4 Efek Buruk Memberikan Kucing Makanan Bekas Manusia

Sering Dianggap Sepele, Ternyata Inilah 4 Efek Buruk Memberikan Kucing Makanan Bekas Manusia

4 Efek Buruk Memberikan Makanan Bekas Manusia Pada Kucing-Hello sehat-Radarkuningan.com

RADARKUNINGAN.COM- Banyak orang yang beranggapan bahwa kucing bisa makan apa saja, termasuk memberi makanan bekas kita pada kucing.

Bahkan bagi kucing kampung atau kucing pembohong, makanan bekas menjadi konsumsi mereka sehari-hari.

Lalu apakah kucing boleh mengonsumsi makanan bekas manusia? Dan apa dampak atau efek dari kucing yang makan makanan bekas?

Berbeda halnya dengan kucing ras yang memiliki makanan khusus sesuai dengan rasnya seperti Anggora atau Persia. Namun, bagi kucing kampung, hal ini tidak berlaku.

BACA JUGA: Berikut 3 Rekomendasi Makanan Kucing Umur 2 Bulan atau Kitten Terbaik! Bagus Untuk Pertumbuhan dan Bulu Kucing

Kucing kampung seringkali berkeliaran bebas di sekitar pemukiman, sehingga sangat mungkin dan dianggap sering mengonsumsi makanan bekas.

Kucing yang mengonsumsi makanan bekas manusia, ternyata memiliki efek buruk lho. Sebab ada beberapa makanan yang berbahaya bagi kucing, yang bisa menyebabkan masalah kesehatan yang serius.

Berikut ini beberapa dampak atau efek kucing makan makanan bekas, diantaranya yaitu: 

1. Nasi yang Sulit Dicerna

Sisa makanan kita bisa saja berupa nasi yang tidak habis dimakan. Bahkan mungkin nasi seringkali kelebihan kemudian dibuang dan dijadikan makanan untuk kucing.

BACA JUGA: Mengapa Kucing Suka Menatap Kita Lama? Inilah 5 Arti Menatap Kucing yang Penuh Makna

Nasi memang akan dimakan lahap oleh kucing. Namun jika dikonsumsi dalam jangka panjang akan berpengaruh terhadap buruh terhadap kesehatan kucing.

Hal ini karena nasi merupakan salah satu jenis makanan yang sulit dicerna oleh sistem pencernaan kucing. Sehingga nasi ini bukan makanan yang cocok untuk kucing.

2. Tersedak

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: