Cara Mengajarkan Kucing Agar Berak di Tempat Kotak Pasir Kucing!

Cara Mengajarkan Kucing Agar Berak di Tempat Kotak Pasir Kucing!

Cara mengajarkan kucing agar berak di tempat kotak pasir-Radarkuningan.com-Painters

RADARKUNINGAN.COM - Cara mengajarkan kucing agar berak di tempat kotak pasir kucing. Kotoran kucing yang sering ditemukan berserakan di halaman rumah tentu akan sangat kesal sekali.

Kucing yang berak sembarangan di halaman rumah ini perlu diberikan pembelajan atau kebiasaan agar bisa berak di tempat kotak pasir yang sudah disediakan. 

Namun kebiasaan kucing agar dapat berak di tempat kotak pasir ini tentu memerlukan usaha yang sungguh-sungguh.

Jika anda memiliki hewan peliharaan kucing didirumah, memberikan pembelajara  pada kucing agar berak di tempat pasir kucing merupakan hal yang sangat penting. 

BACA JUGA:5 Penyebab Kucing Jadi Galak dan Cara Tepat Menghadapinya Agar Jinak

Pasalnya kotoran tentu akan membuat kita tidak nyaman jika berserakan dimana-mana di halaman rumah. 

Lalu bagaimanakah cara mengajarkan kucing agar terbiasa berak di tempat kotak pasir kucing ini? 

Cara Mengajarkan Kucing Agar Berak di Tempat Kotak Pasir Kucing! 

Cara mengajari kucing berak di tempat kotak pasir bukanlah hal yang mudah, tetapi dapat dilakukan dengan pendekatan yang tepat.

Berikut ini cara mengajarkan kucing agar berak di tempat kotak pasir kucing:

BACA JUGA:Perkara Dugaan Pelanggaran Kampanye Ridwan Kamil, Bawaslu Jabar: Tidak Terbukti

1. Penempatan kotak pasir yang tepat

Pertimbangkan untuk menempatkan kotak pasir di tempat yang tenang dan jauh dari keriuhan.

Hindari menempatkan kotak pasir di dekat sumber makanan dan air kucing Anda, karena kucing umumnya buang air kecil dan besar di area terpisah dari tempat mereka makan dan minum.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: