5 Manfaat Budidaya Tanaman Janda Bolong, yang Bagus Untuk Kesehatan dan Pembawa Keberuntungan!

5 Manfaat Budidaya Tanaman Janda Bolong, yang Bagus Untuk Kesehatan dan Pembawa Keberuntungan!

5 manfaat budidaya tanaman janda bolong-photo by petal republic-radarkuningan.com

RADARKUNINGAN.COM - Bagus untuk Kesehatan dan bisa jadi pembawa keberuntungan?! Berikut adalah 6 manfaat budidaya tanaman janda bolong yang perlu kamu ketahui!

Budidaya tanaman Janda bolong atau yang disebut juga sebagai tanaman Monstera adansonii, telah menjadi tren yang semakin populer di kalangan pecinta tanaman hias.

Karena tidak hanya menambah keindahan visual di dalam ruangan, tetapi tanaman ini juga memiliki sejumlah manfaat yang membuatnya layak untuk dibudidayakan.

Dalam artikel ini, kita akan menjelajahi berbagai manfaat dari budidaya tanaman janda bolong, mulai dari kemampuannya dalam meningkatkan kualitas kesehatan hingga potensinya sebagai hiasan rumah.

BACA JUGA:7 Fakta Tanaman Sirih Gading Dipercaya Bawa Ketenangan Jika Ditanam Di Teras Rumah

1. Pemurni Udara

Menurut studi udara bersih NASA, tanaman dengan daun besar dan lebar seperti tanaman janda bolong satu ini, diklaim sangat efektif untuk menghilangkan beberapa jenis racun dari udara.

Meskipun tidak menghilangkan setiap partikel beracun yang mengambang di udara dalam ruangan.

Namun dengan menanam janda bolong di rumah, kita dapat membantu menghilangkan beberapa zat berbahaya dari udara sehingga membuat udara jauh lebih sehat untuk kita hirup.

2. Feng Shui

Tanaman Janda bolong dapat tumbuh dengan cepat ke atas dan ke luar. Dimana dalam feng shui, hal ini mewakili ekspansi dan energi positif atau keberuntungan.

BACA JUGA:Hindari 4 Hal yang tidak Disukai Kucing, Ternyata Dapat Meningkatkan Kebahagiaan Loh!

Oleh karena itu, dengan meletakan tanaman hias ini di bagian yang tepat. Tanaman ini dipercaya dapat menarik energi positif ke berbagai sudut kehidupan kita.

3. Dekorasi Ruangan

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: