Sejarah Desa Timbang dan Kerajaan Timbang Luhur, Diajak Masuk Islam Sunan Gunung Jati
Sejarah Desa Timbang, Kecamatan Cigandamekar, Kabupaten Kuningan yang berkaitan dengan Sunan Gunung Jati dan Kerajaan Timbang Luhur.-Google Street View/Ist-radarkuningan.com
Di Kampung Huludayeuh pada tahun 1672, Ki Tubagus Nadimuddin mendirikan pesantren pertama di derah itu.
Kemudian pesantren pertama itu, diteruskan oleh Kiai Mutawally. Yang kemudian berkembang lagi menjadi Pesantren Terpadu Al Mutawally yang didirikan di Blok Balangko, Desa Bojong, Kecamatan Cilimus.
Karena itu, Desa Timbang memiliki sejarah panjang baik berkaitan langsung dengan Sunan Gunung Jati dan keturunannya, termasuk syiar Agama Islam.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: