Penting! Ini 6 Panduan Meninggalkan Kucing di Rumah, Agar Kucing Tidak Stres dan Depresi

Penting! Ini 6 Panduan Meninggalkan Kucing di Rumah, Agar Kucing Tidak Stres dan Depresi

6 panduan meninggalkan kucing di rumah-photo by animal path-radarkuningan.com

RADARKUNINGAN.COM - Simak 6 panduan meninggalkan kucing di rumah berikut ini, agar kucing tidak mudah stres dan juga depresi! Pemiik hewan peliharaan kucing wajib tau!

Sebagai pemilik kucing, kita tentu tidak bisa terus ada di rumah dan menemani hewan peliharaan kita setiap saat.

Baik itu dengan alasan pekerjaan ataupun liburan, kucing yang ditinggal sendirian di rumah dengan waktu lama dapat menimbulkan perasaan depresi dan juga stres.

Oleh karena itu, kita perlu memperhatikan beberapa hal penting sebelum kita ingin meninggalkan kucing peliharaan kita di rumah, terlebih lagi dalam waktu yang lama.

BACA JUGA:5 Manfaat Memelihara Kucing Kampung Dibandingkan Dengan Kucing Ras , Ternyata Ini Kelebihannya!

BACA JUGA:Yuk Simak 5 Tips Meninggalkan Kucing dalam Waktu Lama saat Pergi Mudik, Anabul Rentan Stres

Nah, untungnya pada artikel kali ini kita sudah menyiapkan beberapa panduan meninggalkan kucing di rumah, yang bisa kamu ikuti dan terapkan agar kucing peliharaan mu tetap sejahtera dan bahagia.

1. Membersihkan dan Membereskan Rumah

Setiap pemilik kucing tentunya tahu, bagaimana kucing kita bisa berada dalam keadaan yang berbahaya dan merugikan dalam waktu yang cepat dan juga tak terduga.

Untuk itu, kita perlu memastikan rumah kita aman dari segala ancaman yang dapat mengancam hewan peliharaan kita.

Seperti membersihkan beberapa sudut rumah dari bahan-bahan yang beresiko untuk kucing, hingga merapihkan beberapa barang yang dapat merugikan hewan peliharaan kita.

BACA JUGA:Apakah Kucing Kampung Bisa di Pelihara? Yuk Simak Manfaat Memelihara Kucing Kampung Yang Jarang Diketahui

BACA JUGA:Kenapa Kucing Suka Berak di Tempat Sembarangan dan 4 Cara untuk Mengatasinya

Berikut beberapa barang umum yang dikenal dapat merugikan kucing peliharaan kita:

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: