Inilah 6 Tanaman Pengusir Ular dan Tikus yang Menjadi Kelemahannya, Sangat Ampuh Mengusir Predator Melata!

Inilah 6 Tanaman Pengusir Ular dan Tikus yang Menjadi Kelemahannya, Sangat Ampuh Mengusir Predator Melata!

Tikus menjadi makanan ular dan untuk mengusir ular dan tikus maka tanamlah 6 tanaman ini, dijamin sangat ampuh.-kompas.com-radarkuningan.com

Tanaman ini memiliki nama lain Andrographis paniculata dengan bunga berwarna putih sehingga akan indah jika diletakan di rumah dan bisa dijadikan penangkal kedatangan ular dan tikus di rumah.

4. Tulbaghia Violacea

Tanaman inin termasuk kedalam keluarga bawang dengan warna bunga ungu sangat anggun dan menarik, namun memiliki aroma yang sangat mirip dengan bawang.

Dan aroma bawang tersebut sangat kuat sehingga dapat mengganggu penciuman ular, dengan begitu ular akan menjauhi tempat yang terdapat tanaman ini.

BACA JUGA:Inilah 5 Tanaman Penangkal Kedatangan Ular di Rumah dengan Hal-hal yang Dibenci Ular, Ayo Tanam di Rumah!

5. Rauvolfia Serpentina

Tanaman Rauvolfia Serpentina mengandung fitokimia sehingga dapat mengeluarkan aroma yang sangat kuat dan aroma tersebut sangat mengganggu fungsi penciuman ular dengan begitu ular akan menghindari tempat yang memiliki tanaman Rauvolfia Serpentina.

Biasanya tanaman Rauvolfia Serpentina digunakan sebagai bahan antipsikotik atau obat penenang karena mengandung efefk sedatif tersebut dan terdapat penghambat kandungan lainnya.

6. Kaktus

Menjadi tanaman yang dibenci oleh ular sehingga dapat menjadi pencegah kedatangannya dan cara perawatanya pun sangat mudah dilakukan.

Sedah menjadi rahasia umum jika kaktus tersebut adalah tanaman yang mudah tumbuh diberbagai iklim terkhusus tropis. Tanaman berduri tersebut dapat mencegah kedatangan ular di pekarangan rumah loh.

BACA JUGA:Apakah Ular Takut dengan Wipol? Ternyata Takut Loh! Begini 2 Cara Usir Ular dengan Wipol

Itulah beberapa tanaman hias yang sangat ditakuti oleh ular, sehingga dapat dijadikan hiasan atau dekorasi rumah outdoor dan sekaligus sebagai penangkal kedatangan ular masuk ke dalam rumah.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: