Ternyata Tidak Sulit, Ini Cara Mudah Menidurkan Kucing Peliharaanmu, Simak Untuk Penjelasannya

Ternyata Tidak Sulit, Ini Cara Mudah Menidurkan Kucing Peliharaanmu, Simak Untuk Penjelasannya

Cara mudah menidurkan kucing peliharaan-Stockvault-Radarkuningan.com

BACA JUGA:Bikin Adem Masyarakat Kuningan, Sekda Dian: Sebelum Lebaran, Perbaikan Jalan Harus Sudah Selesai

3. Elus Bagian Tengah Dahi Kucing Hingga Terlelap

Setelah kucing berada pada tempat dan zona nyaman kucing, hal terakhir yang dapat kamu lakukan untuk bisa membuat hewan lucu dan menggemaskan ini terlelap adalah dengan mengelus-elus bagian dahi di antara kedua matanya dengan perlahan dan jangan menekan keras.

Cara ini terbukti efektif, pasalnya bagian tersebut adalah bagian atau titik hewan kucing untuk bisa tertidur dengan tenang. 

Jika kucing peliharaanmu masih belum tidur dengan cara ini, maka biarkanlah kucing bermain terlebih dahulu, tunggu ia lelah, kemudia barulah ia akan berhenti sendiri saat merasa lelah. Disanalah kamu dapat melakukan 'ritual' pengelusan dahi ini.

BACA JUGA:Jangan Sampai Kehilangan Momen Bersama! Ini Cara Tidak Mengantuk Saat Perjalanan Di Mudik Lebaran

Itulah cara mudah membuat kucing peliharaanmu tertidur. Untuk mengimplementasikan cara ini, kamu tidak perlu susah-susah membeli ini dan itu, hanya perlu memperhatikan kebiasaan kucing sehari-hari dan mengetahui titik kantuk dari hewan ini, mudah bukan? selamat mengimplementasikan.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: