Dapat Menghasilkan Oksigen di Dalam Rumah, Berikut 7 Rekomendasi Tanaman Hias Indoor Penghasil Oksigen Alami

Dapat Menghasilkan Oksigen di Dalam Rumah, Berikut 7 Rekomendasi Tanaman Hias Indoor Penghasil Oksigen Alami

tanaman hias indoor penghasil oksigen alami-pinterest-radarkuningan.com

BACA JUGA:7 Cara Membersihkan Tanaman Hias dari Debu dan Kotoran; Mudah dan Gak Ribet!

3.Sirih Gading

Sirih  Gading mempunyai khasiat mengeluarkan racun dalam ruangan termasuk karbon monoksida yang sangat berbahaya bagi kesehatan. Tanaman ini merupakan tanaman merambat sehingga dapat ditanam di pot gantung dan ditanam di tanah maupun air.

4.Sri Rejeki

Tanaman yang biasa dikenal dengan nama pinus Cina ini juga bisa menjadi pilihan untuk membantu meningkatkan kualitas udara dalam ruangan. Sri Rejeki memiliki kemampuan menetralkan udara dan menghilangkan zat berbahaya.

Tanaman ini tumbuh baik di tempat yang teduh, oleh karena itu jagalah kelembaban tanah dan berikan perhatian khusus.

BACA JUGA:7 Cara Membersihkan Tanaman Hias dari Debu dan Kotoran; Mudah dan Gak Ribet!

BACA JUGA:Dapat Menyerap Polusi di Ruangan, Ini Dia 5 Rekomendasi Jenis Tanaman Indoor di Dalam Ruangan

5. Dracaena

Tanaman ini dikenal sebagai tanaman indoor penghasil oksigen terbaik dibandingkan tanaman lainnya. Sebab selain kemampuannya menghilangkan polutan, Dracaena juga mempunyai kemampuan dalam mengontrol kelembapan dalam ruangan.

Faktanya, sebuah penelitian menunjukkan bahwa tanaman ini mampu meningkatkan mood orang-orang di sekitar Anda.

6.Tanaman Karet

Ficus Elastica atau biasa kita kenal dengan tanaman rumah karet kebo merupakan tanaman hias yang berasal dari Asia bagian Selatan dan Tenggara. Namun tanaman karet kebo ini sudah banyak dibudidayakan di negara India, Amerika Serikat (Florida), Sri Lanka, dan Indonesia.

Dan karena bentuknya yang sederhana, Ficus Elastica dapat memberikan kesan mewah pada dekorasi rumahmu.

Ficus elastica mempunyai manfaat untuk penjernihan udara di rumahmu. Menurut penelitian NASA, tanaman indoor ini termasuk dalam kategori tanaman yang mampu meningkatkan kualitas udara.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: