Dapat Menghasilkan Udara Murni Dari Ruangan, Yuk Simak 6 Jenis Tanaman Indoor Penghasil Oksigen Alami Ini
tanaman indoor penghasil oksigen-pinterest-radarkuningan.com
Lidah mertua juga bisa menjadi tanaman indoor penghasil oksigen yang layak untuk ditanam.
6.Sirih Gading
Pathos atau lebih bahasa sehari-hari Sirih Gading merupakan salah satu tanaman dalam ruangan yang paling populer.
Bukan tanpa alasan tanaman ini memiliki metabolisme oksigen yang cepat. Sirih dapat menurunkan karbon dioksida sebesar 6,5% menjadi 17,10 untuk meningkatkan jumlah oksigen dalam ruangan.
Menariknya lagi, sirih gading juga bisa menjadi tanaman outdoor yang menghasilkan oksigen.
Nah itu dia beberapa jenis tanaman indoor penghasil oksigen alami semoga informasi ini dapat bermanfaat bagi para pembaca.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: