5 Jenis Tanaman Penyerap Panas, Bisa Jadi Penyejuk Ruangan, Bikin Rumah Sejuk Alami Tanpa AC!

5 Jenis Tanaman Penyerap Panas, Bisa Jadi Penyejuk Ruangan, Bikin Rumah Sejuk Alami Tanpa AC!

5 Tanaman Hias Penyejuk Ruangan-Tani Sejahtera-Radarkuningan.com

RADARKUNINGAN.COM- Tanaman hias sebagai dekorasi rumah bukan hanya memberi sentuhan estetika, namun juga memiliki manfaat yang sangat baik.

Salah satu manfaat tanaman indoor yaitu sebagai penyejuk ruangan. Sehingga cocok saat musim kemarau yang bisa jadi AC alami lho.

Biasanya saat cuaca panas, kita menggunakan AC di dalam ruangan agar terasa sejuk. Padahal, ada alternatif lain yaitu dengan meletakkan tanaman hias penyejuk ruangan di dalam rumah.

Dengan adanya tanaman penyejuk ruangan ini akan membuat suasana di dalam rumah menjadi lebih sejuk alami, meski di luar sedang cuaca panas. Sebab tanaman ini memberi efek pendinginan.

BACA JUGA:Sensasi Dipijat Oleh Kucing Menjadi Tanda Kucing Cinta dan Sayang dengan Kamu! Inilah 4 Tanda Kucing Mencintai

Tanaman penyejuk ruangan sangat ideal untuk kamu miliki karena, tanaman ini juga memiliki manfaat yang mampu menyerap racun dan penghasil oksigen. Sehingga cocok untuk dekorasi tanaman dalam ruangan.

Berikut ini beberapa jenis tanaman penyejuk ruangan yang bisa kamu pilih, diantaranya:

1. Palem Kuning

Aneka jenis tumbuhan palem, termasuk palem kuning merupakan tanaman penghasil oksigen. Tak hanya itu, pohon palem juga menciptakan semacam hutan hujan di dalam ruangan yang mungil. Sehingga membuat rumah terasa lebih sejuk meski sedang cuaca panas. 

Hal ini karena tanaman palem memiliki aroma kecil yang mampu menyerap karbon dioksida dan melepaskan oksigen. Semakin besar daunnya, maka oksigen yang dihasilkan pun semakin banyak.

BACA JUGA:Benarkah Bunga Pepaya Bisa Meningkatkan Kesehatan Mata? Ini Jawabannya!

2. Tanaman Karet

Rubber Plant juga termasuk salah satu tanaman penyejuk ruangan terbaik karena mampu menyerap panas. Semakin besar ukuran dan banyaknya daun, maka semakin banyak uap air yang dilepaskan ke udara.

Sehingga menempatkan tanaman ini di dalam ruangan, menjadikan tanaman lebih sejuk dan lembab. Sangat cocok untuk tanaman indoor saat musim panas, karena memberi efek sejuk. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: