5 Jenis Burung Pemilik Suara Merdu dan Pembawa Keberuntungan dari Kicauannya, Apakah Kamu Punya?

5 Jenis Burung Pemilik Suara Merdu dan Pembawa Keberuntungan dari Kicauannya, Apakah Kamu Punya?

Terdapat jenis burung yang memiliki suara merdu dan membawakan keberuntungan dari kicauannya.-https://makassar.tribunnews.com/-radarkuningan.com

RADARKUNINGAN.COM- Apakah benar kicauan burung bisa menjadi terapi untuk menangkan jiwa? Nah, artikel ini akan menjawab pertanyaan tersebut, simaklah sampai tuntas!

Burung termasuk kedalam hewan yang bebas dengan kepakan sayapnya, namun teryata hewan satu ini juga menjadi salah satu yang dapat dipelihara.

Suara merdu yang berasal dari burung juga menjadi bagian dalam pengobatan jiwa ataupun rileksasi tubuh loh, oleh karenannya kicauan burung ini cocok untuk diperdengarkan.

Mengutip penelitian dair Max Planck Institute for Human Development dan Universitätsklinikum Hamburg-Eppendorf (UKE) mengungkapkan kicauan burung terbukti bisa mengurangi kecemasan dan pikiran irasional. 

BACA JUGA:Ayo Membasmi Tikus dengan Perangkap DIY: Mudah dan Efektif!

Dengan begitu, burung dapat menjadi hewan peliharaan yang diletakan di rumah dan dikenal juga menjadi bagian keberuntungan orang yang ada disekitar loh.

Apa saja jenis burungnya? Berikut ini beberapa jenis burung yang cocok untuk dipelihara di rumah karena suaranya yang merdu, yaitu:

1. Burung Kenari

Burung kenari ini dikenal dengan kicauannya yang merdu sehingga mampu menghipnotis orang yang mendengarnya.

Menjadi bagian yang bisa membantu menenangkan jiwa sehingga tubuh menjadi lebih rileks dan banyak yang mengungkapkan bahwa burung ini bisa membawa hoki.

Hoki disini bisa dalam berbagai hal, misalnya ketika seseorang mendengar kicauan burung kenari akan lebih optimis untuk melakukan aktivitasnya.

BACA JUGA:4 Keunikan Burung Lovebird: Si Mungil Penuh Pesona yang Membawa Keberuntungan

2. Burung Perkutut

Burung perkutut ini juga menjadi bagian pemilik suara yang indah dan merdu sehingga akan membuat pemilik atau orang sekitar merasakan nada kicauannya.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: