Ternyata Sangat Praktis! Begini Cara Mencegah Tokek Masuk Rumah

 Ternyata Sangat Praktis! Begini Cara Mencegah Tokek Masuk Rumah

cara mencegah tokek masuk rumah-radarkuningan.com-istimewa

Contoh penghalang fisik yang bisa anda pasang adalah pintu dan jendela berlapis kasa, pastikan pintu dan jendela dilengkapi dengan kasa halus yang rapat agar tokek tidak bisa masuk.

9. Gunakan Penyekat pintu

Dengan menggunakan penyekat di bawah pintu untuk mencegah tokek merayap masuk dari bawah pintu.

10. Menggunakan Suara dan Cahaya

Tokek cenderung aktif di malam hari dan menyukai tempat yang gelap dan tenang. Menggunakan cahaya dan suara bisa membuat lingkungan menjadi kurang nyaman bagi tokek.

Pasanglah lampu dan biarkan lampu tetap menyala di area yang sering didatangi tokek, serta gunakan alat yang menghasilkan gelombang ultrasonik untuk mengusir tokek dari area tertentu.

Cara mencegah tokek masuk ke rumah ini bisa anda coba sebagai jaga jaga agar tokek tidak berani masuk ke dalam rumah. Semoga bermanfaat (*) 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: