6 Rekomendasi Tempat Wisata yang Instagramble dan Hits di Kuningan, Banyak Spot Foto Menarik dan Instagenic!

6 Rekomendasi Tempat Wisata yang Instagramble dan Hits di Kuningan, Banyak Spot Foto Menarik dan Instagenic!

6 Tempat Wisata yang Instagramble di Kuningan -Instagram @yogi_irfandi-Radarkuningan.com

RADARKUNINGAN.COM- Kabupaten Kuningan merupakan salah satu daerah tujuan wisata favorit di Jawa Barat, yang memiliki pesona alam memukau.

Wisata Kuningan juga memiliki tempat wisata instagramble lho. Nah untuk mencari tempat wisata instagramable di Kuningan, ada beberapa tempat yang bisa dikunjungi.

Tempat wisata ini memiliki desain unik, spot foto menarik dan kekinian, sehingga setiap sudutnya jadi foto yang cantik dan instagenic.

Bagi kamu yang suka berfoto dan berburu foto instagenic untuk feed Instagram, berikut beberapa rekomendasi wisata di Kuningan yang instagramble diantaranya :

BACA JUGA:5 Tempat Glamping Favorit di Kuningan, Syahdunya Bermalam Di Kaki Gunung Ciremai

1. D'Orchid

Salah atau tempat wisata instagramble di Kuningan yaitu D'Orchid. D'Orchid merupakan destinasi wisata terpadu dan menarik. 

Tempat wisata ini memiliki beberapa daya tarik berupa miniatur Menara Eifel, kafe, kolam renang, spot foto, taman bunga, hingga penginapan.

Khusus untuk taman dan kebun anggrek, D'Orchid memiliki banyak koleksinya dari berbagai jenis dan warna. 

Lokasinya berada di Dusun Palutungan, Desa Cisantana, Kecamatan Cigugur, Kabupaten Kuningan.

BACA JUGA:5 Tempat Camping yang Hits dan Favorit di Kuningan, Menikmati Malam yang Syahdu dengan View yang Memukau

2. Joglo Arunika 

Joglo Arunika merupakan sebuah kafe bernuansa alam dengan mengusung konsep ala jepang. Kafe yang satu ini sangat hits dan instagramable. Bahkan digandrungi oleh semua kalangan.

Arunika memiliki berbagai spot foto instgarmable di setiap sudutnya. Apalagi lokasinya berada di kawasan dataran tinggi sekitar 1100 mdpl , dikelilingi bukit dan pesona megahnya Gunung Ciremai. Sehingga menyajikan pemandangan alam yang indah dengan desain bangunan yang ikonik. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: