Bursa Transfer: 2 Pemain Lokal yang Cocok Merapat ke Persib Bandung, Salah Satunya Baru Dipanggil STY

Bursa Transfer: 2 Pemain Lokal yang Cocok Merapat ke Persib Bandung, Salah Satunya Baru Dipanggil STY

Dua pemain lokal yang cocok merapat ke Persib Bandung di musim depan-Foto: Ist/@malikrisaldi77-Radarkuningan.com

RADARKUNINGAN.COM - Menjelang musim baru kompetisi memang selalu menarik, tidak terkecuali dengan pergerakan bursa transfer pemain Persib Bandung.

Sukses menjuarai BRI Liga 1 2023/2024, Persib Bandung bakal dihadapkan dengan agenda pertandingan yang padat. Mulai dari kompetisi domestik hingga sejumlah pertandingan internasional seperti Play Off AFC Champhions League.

Tak heran apabila pada bursa transfer kali ini Persib Bandung memerlukan tambahan amunisi terbaik untuk mengarungi berbagai pertandingan baik di level domestik maupun internasional.

Kerangka tim Persib Bandung musim depan rasanya diprediksi bakal tidak akan jauh berubah. Beberapa penambahan amunisi tim kemungkinan bakal terjadi di tubuh Maung Bandung.

BACA JUGA:Nasib Stefano Beltrame di Ujung Tanduk, Mantan Pemain Juventus Ini Terancam Nganggur Lagi

BACA JUGA:Rumor Transfer Persib: Muncul Nama Eks Timnas Jepang dan Albirex Niigata, Bobotoh Mulai Berbondong-bondong

Nah, berikut ini kami bagikan ulasan menarik terkait dua pemain lokal yang cocok merapat ke Persib Bandung pada musim 2024-2025. 

Penasaran, siapa saja pemain tersebut? Simak ulasan menarik di bawah ini!

1. Rizky Ridho

Nama pertama yang cocok untuk merapat ke Persib Bandung adalah kapten Timnas Indonesia, Rizky Ridho.

Pemain berposisi sebagai bek tengah tersebut beberapa waktu terakhir menjadi salah satu nama yang kerap dikaitkan dengan tim berjuluk Maung Bandung.

BACA JUGA:Pilih Tunaikan Haji Usai Juara Liga 1, Kapten Persib Doakan Maung Bandung Lebih Berprestasi Lagi

BACA JUGA:Gawat! 9 Pemain Persib yang Habis Kontrak 2024, Berpeluang Hengkang Termasuk Ciro Alves

Kerap diandalkan di lini pertahanan Timnas Indonesia, Persib Bandung rasanya perlu memakai jasa dan tenaga mantan pemain Persebaya Surabaya tersebut.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: