Awas Bisa Bikin Plafon Rumah Ambruk, Berikut 3 Bahaya Tikus di Plafon Rumah dan Cara Mengusirnya

Awas Bisa Bikin Plafon Rumah Ambruk, Berikut 3 Bahaya Tikus di Plafon Rumah dan Cara Mengusirnya

Berikut 3 Bahaya Tikus di Plafon Rumah dan Cara Mengusirnya-ist/The Spruce-radarkuningan.com

Bau serta kotoran tikus yang menumpuk ini tentu akan mengganggu aktivitas kita sehari-hari. Belum lagi interior rumah yang rusak karena ulah ham satu ini.

3. Ancaman kesehatan

Tikus menandai wilayahnya sebagai sarang adalah dengan menyebarkan bau urin dan kotoran. Bau urin dan kotoran yang tertumpuk di atas plafon rumah tentu akan berdampak pada kita yang tinggal di rumah tersebut.

Untuk menghirup aroma kotoran dan urin tikus saja dapat menyebabkan berbagai risiko penyakit yang berbahaya, apalagi untuk anak-anak.

Nah, untuk menghindari berbagai macam risiko di atas, kalian bisa mengusir tikus dari plafon rumah dengan melakukan beberapa upaya berikut ini.

BACA JUGA:Bikin Semangat Kerja dan Mengurangi Rasa Penat! Inilah 5 Tanaman Hias untuk Ruang Kerja, Sudah Punya?

BACA JUGA:Efektif Usir Cicak Dari Rumah, Berikut 6 Bahan Dapur Yang Dapat Mengusir Cicak Keluar Rumah

Cara Mengusir Tikus di Plafon Rumah 

1. Racun Tikus Alami

Racun tikus alami ini bisa dibuat di rumah secara dadakan, tentu menggunakan bahan alami sehingga sangat aman dan murah dalam mengatasi tikus yang bersarang.

Terdapat bahan dapur yang memiliki aroma tidak disukai tikus sepeti bawang putih, memiliki aroma kuat. 

Cara membuatnya pun mudah dengan anda mencincang bawang putih lalu beri air dan letakan pada sudut tikus menyarang.

Kemudian cara yang kedua menggunakan bahan singkon dan air kelapa dengan cara, rebus singkong dan air kelapa lalu biasrkan hingga dingin dan letakan pada plafon.

BACA JUGA:5 Cara Efektif Usir Cicak Menggunakan Kapur Barus, Ini Kata Para Ahli

BACA JUGA:Mau Punya Pengalaman Lebih Saat Kuliah? Ikuti 3 Organisasi Perkuliahan Yang Menambah Pengalaman Ini!

2. Lem Perekat Tikus

Lem perekat tikus sangat ampuh dalam membasmi tikus karena tikus akan terjebak dan kesulitan untuk melarikan diri akibat lem yang telah merekan di tubuhnya. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: