Ampuh Mengusir Tikus! 5 Tanaman hias ini Bikin Tikus Kapok Masuk Rumah, Sudah punya Tanaman ini?

Ampuh Mengusir Tikus! 5 Tanaman hias ini Bikin Tikus Kapok Masuk Rumah, Sudah punya Tanaman ini?

Bunga daffodil -Radarkuningan.com-Tokopedia - tangkapan layar

RADARKUNINGAN.COM -  Seperti yang diketahui hewan pengerat ini termasuk hewan yang mengganggu ketika berada di dalam rumah karena dapat menimbulkan bau tidak sedap dan menyebarkan penyakit. 

Tentu saja kehadiran tikus sangat tidak diinginkan di dalam rumah, termasuk juga di halaman rumah karena dapat merusak berbagai perabotan yang ada di dalam rumah bukan? 

Namun kita bisa membuat tikus itu kapok untuk masuk ke dalam rumah lagi. Lalu apa yang membuat kapok?

Ya, hanya perlu menanam tanaman hias di beberapa sudut ruangan rumah. tanaman hias dipercayai mampu membuat tikus-tikus tersebut enggan masuk ke dalam rumah.

BACA JUGA:2024 Pastikan Berkunjung ke 5 Wisata Kuningan Hits, No. 4 Fasilitasnya Unik dan Menarik, Sudah Kesini?

Ingin tahu tanaman apa saja? Ada tanaman-tanaman tertentu yang dapat mengusir tikus. Karena tanaman-tanaman ini dikenal dengan aromanya yang kuat sehingga tak disukai hewan pengerat.

Perlu diketahui, hewan pengerat seperti tikus memiliki indera penciuman yang kuat. Dilansir dari berbagai sumber 5 tanaman hias ini mampu mengusir tikus:

1.Lavender

Lavender merupakan tanaman hias yang cantik berwarna ungu. Tanaman ini dikenal dengan aromanya yang menyegarkan aroma ini sangat di benci tikus akan tetapi, bagi manusia aroma lavender bisa memberikan efek tenang, tapi tidak bagi tikus.

BACA JUGA:5 Tips Memilih Hijab yang Nyaman untuk Olahraga Outdoor, Simak Penjelasannya

Oleh karena itu Alih-alih menyenangkan bagi manusia tetapi, tikus justru membenci aroma lavender.

Anda bisa menanamnya di area halaman rumah dan di sudut ruangan tertentu. Namun perlu diketahui ,lavender salah satu jenis tanaman yang membutuhkan cahaya matahari untuk tumbuh.

2.Bunga daffodil

Kali ini adalah bunga daffodil merupakan bunga yang dianggap menjijikkan oleh tikus dan hewan pengerat lainnya. Kalian bisa menanam bunga ini di halaman rumah.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: