Game Honor of Kings Hujani Hero dan Skin Epic untuk Pemain Baru, Game MOBA 2024 Kembaran AoV
Game Honor of Kings Hujani Hero dan Skin Epic untuk Pemain Baru, Game MOBA 2024 Kembaran AoV-ist/King Glory-radarkuningan.com
Hero-hero yang tersedia juga tidak terlalu sulit untuk dikuasai. Namun, dengan 87 hero yang dapatdigunakan saat ini, pilihan hero tidak terkesan membosankan.
Namun demikian, ada banyak hal yang harus dipelajari para pemain baru dari perspektif yang lebih besar. Berbicara tentang dua objektif netral, Tyrant dan Overlord, yang selalu bersaing.
Ini membuat gameplay Honor of Kings sangat berwarna-warni karena tim dapat memilih gaya permain apa yang ingin digunakan dengan memilih salah satu objekif netral, yang masing-masing memiliki buff yang berbeda.
Berbagai Game Mode
Sama seperti permainan MOBA lainnya, ada dua mode utama dalam permainan: Classic dan Ranked. Namun, Honor of Kings memiliki berbagai mode unik, seperti Clone Clash dan Infinite Brawl.
BACA JUGA:5 Jutaan Dapat iPhone 5G? Berikut Spesifikasi Lengkap iPhone 12
BACA JUGA:Hp Iphone 4 Jutaan ini Kuat Main Wuthering Waves! Ini 3 Rekomendasi Iphone Untuk Main WuWa
Di Clone Clash, sepuluh pemain dibagi menjadi dua tim dan masing-masing menggunakan hero yang sama, sementara Infiite Brawl adalah mode yang penuh aksi di mana setiap pemain mendapatkan Buff secara acak.
Mode Mini Gorge dan 1v1 Match adalah opsi terbaik jika Anda ingin bermain tapi tidak ingin menghabiskan banyak waktu.
Mini Gorge adalah mode pertempuran biasa yang dirancang khusus untuk meningkatkan pertumbuhan EXP dan Gold sambil menyederhanakan Map.
Pertandingan akan berjalan lebih cepat sebagai hasilnya. Namun, permainan 1v1 adalah permainan duel satu lawan satu di mana kalian dapat menguji kemampuan satu sama lain.
BACA JUGA:Hp Samsung 1 Jutaan Ini Masih Sangat Kompatibel Digunakan! Cek Spesifikasinya Disini
BACA JUGA:Baru! 3 Kode Redeem Aktif Honor of Kings di Bulan Juni 2024 dan Cara Tukarnya, Ayo Klaim Segera!
Dan itulah sedikit ulasan tentang game Honor of Kings yang sedang banyak diperbincangkan sekarang ini.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: