Inilah Beberapa Rekomendasi Desa Wisata di Kuningan yang Wajib Anda Kunjungi Ketika Berlibur dengan Keluarga

Inilah Beberapa Rekomendasi Desa Wisata di Kuningan yang Wajib Anda Kunjungi Ketika Berlibur dengan Keluarga

Rekomendasi desa wisata di Kuningan yang cocok untuk berlibur bersama keluarga ataupun pasangan -Pinterest-radarkuningan.com

BACA JUGA:Apa yang Membuat Timnas Indonesia Menjadi Tim yang Kuat dan Sedang Berkembang Pesat? Berikut 5 Alasannya

2. Desa Kaduela 

Desa ini menyuguhkan keindahan alam yang asri dan sejuk, namun tidak hanya keindahan alamnya saja yang menarik wisatawan berkunjung, desa wisata ini juga memiliki Telaga yang bernama Telaga Cicerem.

Pancaran sinar matahari langsung membuat tampilan Telaga tersebut menjadi lebih asri dan juga sangat indah.

Para wisatawan juga dapat berenang di Telaga Cicerem tersebut dan juga Anda dapat menaiki perahu untuk mengelilingi Telaga tersebut.

BACA JUGA:Pj Bupati Kuningan Didesak Mundur, Pengamat Ingatkan Jasa R Iip Hidajat, Ada Perubahan Signifikan

Di dalam Telaga ini terdapat banyak sekali jenis ikan yang menawan tampilannya, Anda dapat memberi makan ikan dan juga bermain bersama ikan-ikan tersebut.

Jika Anda tertarik berkunjung ke desa wisata ini, Anda hanya perlu membayar tiket masuk sekitar Rp15.000.00.

Desa Wisata Kaduela ini berjarak sekitar 29km dari Pusat Kota Kuningan yang menempuh waktu sekitar 1jam.

3. Desa Cisantana

BACA JUGA:Heboh, Diduga Dokumen Daftar Nama Bacabup PDIP di Jabar Bocor, Termasuk Kuningan

Desa wisata ini memiliki keindahan alam yang tak kalah dengan dua desa di atas, desa ini sangat indah untuk dikunjungi para wisatawan karena alamnya yang asri dan juga sejuk.

Desa ini juga memiliki banyak sekali tempat wisatanya seperti Buper Palutungan, Ipukan, Curug Landung, Tenjo Laut, Curug Sawer.

Berikutnya Curug Seeng, Jalur Pendakian Palutungan, Taman Wisata Cisantana, Sukageuri View, dan juga Goa Maria Faitimah Sawer Rahmat.

Desa ini terletak di Kecamatan Cigugur, Kuningan, Jawa Barat, yang berjarak sekitar 8 kilometer dari pusat kota.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: